" Saat banjir pesanan, ibu - ibu tetangga dekat rumah bekerja membantu saya. Alhamdullilah dengan adanya banyak pesanan saya bisa membuka lapangan pekerjaan untuk orang sekitar kita," ucapnya.
Dalam urusan logistik Sonia mempercayai kepada JNE sebagai jasa pengiriman barang kerajinannya. Menurutnya JNE bisa mengantarkan pesananya hingga ke desa - desa.
" Ada berkah tersendiri di pandemi covid-19 yakni banyaknya pesanan masker tak hanya dari kota Palembang tapi hingga ke pulau Jawa bahkan sampai ke desa. Saya mempercayakan pengiriman barang baik di kota Palembang maupun hingga ke luar Sumatera bahkan sampai ke desa - desa menggunakan JNE," ujarnya.
Menurutnya, untuk pelaku UMKM dapat potongan harga sebesar 10 persen bahkan bila terlalu beratb demgan ongkos kirim seperti pengiriman baby set, JNE memberikan kemudahan dengan pengiriman JNE Cargo dengan biaya ongkos kirim atau ongkir yang cukup menghemat konsumen.
"JNE memudahkan konsumen untuk pelayanan pengiriman dalam jumlah besar seperti baby set atau bed cover sehingga konsumen saya tidak perlu risau soal ongkir," pungkasnya.
Branch Manager PT Jalur Nugraha Ekakurir atau JNE Cabang Palembang M Daud mengatakanJNE tetap mempertahankan kapabilitas dan kapasitasnya.
" Untuk bisa men-support teman-teman, customer-customer kami dari segala segmen, kami melakukan perbaikan atau improvement untuk mencapai high performance quality. Kami di JNE Palembang menerapkan 5K, Kecepatan, Ketepatan, Keamanan, Kemudahan, dan Kenyaman, sehingga kita bisa memberikan pengalaman yang terbaik bagi customer-customer kita dan tentunya dibarengi dengan perbaikan yang berkesinambungan,"ujarnya.
Jaringan hingga ke pelosok desa
Pengamat Ekonomi Sumatera Selatan Ptof Didik Susetyo mengatakan pemilihan perusahaan pengiriman barang tentu berdasarkan pertimbangan, seperti kecepatan waktu dan harga. Hal ini menjadi pilihan konsumen dalam menentukan perusahaan yang cocok untuk dipilih.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Sumsel Senin 31 Januari 2022, Waspada Hujan Petir
"Apalagi saat ini sedang pandemi COVID-19 terjadi peningkatan pengiriman barang. Cepat, tepat, murah dan banyaknya cabang sangat mempermudah konsumen dalam mengirimkan paket mereka. Diharapkan jaringan dapat diperluas hingga ke pelosok desa," ujarnya.
Tulisan ini mengikuti lomba penulisan jurnalistik yang diselenggarakan oleh JNE.
Kontributor : Welly Jasrial Tanjung
Tag
Berita Terkait
-
Wakil Presiden Ma'ruf Amin: Saya Lihat Ada Kemauan Keras di Sulawesi Selatan
-
Pameran Produk UMKM di Kantor Gubernur Sulsel Sambut Kedatangan Wakil Presiden RI Ma'ruf Amin
-
Dampak Pandemi Covid-19, Angka Pernikahan di Lahat Menurun
-
Menggantang Asa Menuai Untung, Kesaksian Para Disabilitas tentang Layanan JNE
-
Kabur Usai Bunuh Teman Main Judi, Pria Asal Palembang Ini Tak Tenang karena Teringat Sang Ibu
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
7 Foundation Pilihan MUA untuk Makeup Pernikahan yang Tahan Lama
-
7 Fakta Tragis Lansia di Palembang Jadi Korban Perampokan, Jasad Ditemukan Membusuk
-
Rumus Diskon Ganda: Cara Menghitung 50 Persen dan 20 Persen dengan Benar
-
Ziarah Kubro Palembang 2026: Jadwal Lengkap, Rangkaian Acara, dan Maknanya
-
5 Fakta Narkoba Etomidate Berkedok Vape yang Beredar di Palembang