SuaraSumsel.id - Menteri Perhubungan Republik Indonesia (RI) Budi Karya Sumadi kembali melakukan kunjungan kerja ke Kota Pagaralam Sumatera Selatan.
Menhub datang ke Pagaralam guna mengetahui kondisi Bandara Atung Bungsu yang telah menjadi tanggungjawab Kementerian Perhubungan (Kemenhub) sejak awal 2020 lalu.
Saat tiba di Bandara Atung Bungsu, Budi Karya memberikan sejumlah pesan buat Pemerintah Kota (Pemkot) Pagar Alam untuk bisa mengoptimalkan fungsi Bandara Atung Bungsu sebagai moda tranfortasi udara.
“Kota Pagaralam salah satu destinasi wisata di Sumsel, untuk itu keberadaan Bandara Atung Bungsu akan berperan penting untuk sektor pariwisata di Pagar Alam,” ujar Menteri Perhubungan RI Budi Karya Sumadi dalam sambutannya.
Melansir sumselupdate.com - jaringan Suara.com, Pemkot Pagar Alam diminta dapat gencar melakukan promosi akan keberadaan Bandara Atung Bungsu
Wali Kota Pagar Alam Alpian Maskoni menyambut Menteri Perhubungan Republik Indonesia (RI) Budi Karya Sumadi. “Pemkot Pagar Alam bisa mengajak sejumlah Kabupaten Kota tetangga untuk bisa menggunakan moda transportasi udara melalui Atung Bungsu ini, harus bisa gencar melakukan promosi,” katanya.
Kondisi keuangan daerah bahkan pusat terganggu karena situasi pandemi COVID-19.
“Anggaran jangan membuat kita tidak semangat untuk bangkit dan kembali membangun berbagai sektor. Kita harus tetap semangat dengan kondisi yang ada agar semua sektor bisa terus bangkit setelah Pandemi Covid-19 ini nanti berakhir,” ungkapnya.
Wali Kota Pagaralam Alpian Maskoni mengharapkan kondisi bandara memang lebih baik dan sangat bagus. "Berharap agar rute penerbangan ke Bandara Atung Bungsu bertambah agar sektor pariwisata di Pagar Alam makin dikunjungi," ujarnya.
Baca Juga: Usai Kawal Vaksin COVID-19, Mobil Dinas Ditlantas Polda Sumsel Terguling Tabrak Tiang Listrik
Tag
Berita Terkait
-
Di Operasi Pasar, Wako Palembang Diskon 2 Liter Minyak Goreng Seharga Rp14.000
-
Usai Kawal Vaksin COVID-19, Mobil Dinas Ditlantas Polda Sumsel Terguling Tabrak Tiang Listrik
-
Harga Minyak Goreng Turun Rp14.000 per Liter, Emak-emak di Palembang Serbu Minimarket
-
Kronologi Suami di Sumsel Bakar Istri, Siram Bensin Saat Sedang Masak
-
Kesal Tidak Diberi Uang, Suami di Sumsel Bakar Istri saat Sedang Masak
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Detik-Detik Dosen Cantik Jambi Tewas di Rumahnya, Pelaku Oknum Polisi Kekasih Sendiri Ditangkap
-
Update Klasemen Terkini! Sumsel United Bertahan di Lima Besar, Sriwijaya FC Masih di Dasar
-
5 Pencapaian Gemilang Bank Sumsel Babel, Laba Tembus Rp521 Miliar hingga September 2025
-
Menit 89 yang Bikin Sriwijaya FC Gagal Raih Kemenangan Perdana di Jakabaring
-
Dukung Program Kepemilikan Saham Karyawan, BRI Siapkan Buyback Saham Rp3 Triliun