SuaraSumsel.id - Gubernur Sumatera Selatan. Herman Deru, menandatangani kerjasama (MoU) antar Daerah dengan Provinsi Jambi.
Penandatangan kerjasama tersebut melibatkan 6 Provinsi di Sumatera diantaranya, Provinsi Sumatera Selatan, Provinsi Sumatera Barat, Provinsi Riau, Provinsi Kepulauan Riau, Provinsi Bangka Belitung, dan Provinsi Bengkulu.
Penandatangan ke 6 kepala daerah tersebut dan dilakukan bertepatan pada Rapat Paripurna DPRD Provinsi Jambi dalam rangka HUT Provinsi Jambi ke 65 tahun.
Gubernur Jambi Al Haris menyebutkan kerjasama yang dijalin antar daerah Sumatera tersebut diharapkan mampu membuat nilai ekonomi di daerah menjadi lebih berkembang.
Gubernur Sumsel Herman Deru mengatakan, Sumatera Selatan sebagai salah satu Provinsi lama di Sumatera akui bangga bisa menjalin kerja sama yang dengan Provinsi lainnya yang ada di Sumatera.
“Tentunya sebagai Provinsi senior kita bangga jika jalinan ini kita bangkitkan dan pulihkan kembali sebagai penguatan ekonomi untuk Indonesia dan juga di Daerah," kata Herman Deru usai menghadiri rapat paripurna DPRD Prov. Jambi
Menteri Perhubungan RI, Budi Karya Sumadi memberikan apresiasi atas terjalin kerjasama dan sinergisitas yang dibangun tersebut. Dirinya berharap kerjasama tersebut dapat memberikan dampak yang baik dalam segala bidang antar Daerah.
Turut Hadir Menteri Perhubungan RI, Budi Karya Sumadi, Wali Kota Jambi, H. Syarif Fasha, Jaksa Agung RI Sanitiar Burhanuddin, Gubernur Sumatera Barat, Pamancik Mahayeldi, Gubernur Provinsi Riau, Syamsuar, Gubernur Kepulauan Riau, H. Ansar Ahmad, Wakil Gubernur Jambi Drs. H. Abdullah Sani.
Baca Juga: Palembang Diguyur Hujan Gerimis, Ini Prakiraan Cuaca Sumsel 6 Januari 2022
Tag
Berita Terkait
-
Terdengar Suara Minta Tolong, Fortuner Nyemplung ke Sungai
-
Kasus Korupsi Dodi Reza Alex, Pejabat di Setda Mengaku Terima Fee Rp80 Juta
-
Desain Istana Ibu Kota Negara Rampung, Tantowi Yahya Memuji: Sangat Megah
-
Menilik Sejarah Kerajaan Sriwijaya Melalui Situs Bukit Siguntang di Palembang
-
Palembang Diguyur Hujan Gerimis, Ini Prakiraan Cuaca Sumsel 6 Januari 2022
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Sambut 2026, BRI Berharap Bisa Take-Off dan Bertumbuh dalam Jangka Panjang
-
BRI Dukung Pembangunan Rumah Hunian Danantara untuk Ringankan Penderitaan Masyarakat
-
6 Fakta Dugaan Pelecehan Mahasiswi oleh Dosen UMP yang Kini Dilaporkan ke Polisi
-
Cek Fakta: Viral Klaim BMKG Deteksi Ancaman Squall Line Malam Tahun Baru, Benarkah?
-
Sepanjang 2025, Transformasi BRI Berbuah Kinerja Solid dan Kontribusi Nyata untuk Negeri