SuaraSumsel.id - Desain istana Ibu Kota Negara (IKN) dikatakan telah rampung dan final. Desainer Istana IKN, I Nyoman Nuarta membagikan informasi tersebut di media sosialnya.
Seniman dan pematung ternama ini, menuliskan desain istana IKN tersebut disambut dengan sukacita dan telah disetuji Presiden RI.
Video dan foto yang dipamerkan di media sosial tersebut telah dipaparkan, saat presentasi di istana Merdeka pada 3 Januari yang lalu.
Bersama dengan Menteri Seketaris Negara, Menteri PUPR, dan Dirjen Cipta Karya menghadiri momen tersebut. I Nyoman pun mengucapkan terimakasih atas dukungan untuk menciptakan karya orisinil.
Baca Juga: Palembang Diguyur Hujan Gerimis, Ini Prakiraan Cuaca Sumsel 6 Januari 2022
Dipenutupan narasi ini, I Nyoman pun mengungkapkan yang tidak dipengaruhi kaidah-kaidah arsitel konial.
Selain membagikan video mengenai penampakan arsitektur istana IKN, I Nyoman pun membagikan foto-foto istana IKN.
I Nyoman Nuarta pun kembali mengucapkan terimakasih atas dukungan guna mewujudkan mimpi Indonesia memiliki istana negara yang unik, indah, nyaman serta beda dengan istana-istana yang ada di dunia. Sehingga bisa menjadi ikon negara.
"Dengan demikian, pariwisata akan berkembang pesat. Terimakasih yang selalu mendukung penegakan harga diri bangsa," tulisnya.
Mengetahui desain istana IKN yang rampung dan sudah final, banyak pula warganet yang kemudian mengomentari desain ini. Salah satu ialah duta besar Tantowi Yahya. Duta besar kelahiran Sumsel pun memuji desain ini.
Baca Juga: Tak Penuhi Panggilan Jaksa, Pejabat Divisi Kredit Bank Sumsel Babel Dijemput Paksa
Tantowi Yahya memuji istana IKN sangat megah.
Selain megah, desain yang modern dan fungsional ini berangkat dari nilai-nilai lokal. "Kita, rakyat Indonesia pasti akan bangga ketika IKN ini terwujud nantinya. Bangga punya seniman seperti, Pak Nyoman Nuarta," tulis Tantowi Yahya.
Berita Terkait
-
IKN Bakal Mangkrak Buntut Prabowo Stop Anggaran Infrastruktur Baru? Rocky: Pukulan Bagi Jokowi
-
Viral! Video Petugas Lapas Bongkar Pesta Sabu dan Minta Perlindungan Prabowo
-
Menkum Supratman Bocorkan Kapan Prabowo Pindahkan Ibu Kota ke IKN
-
Video Dugaan Pesta Sabu di Lapas Viral, Pejabat Kemenkumham Sumsel Diperiksa?
-
Bongkar Praktik Licik Lapas Tanjung Raja, Robby Minta Tolong Presiden Prabowo
Tag
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Potret Nadia Raysa Mantan Marselino Ferdinan: IG-nya Diserbu Penggemar Usai Menang Lawan Arab
-
Harga Emas Antam Terbang Tinggi Jelang akhir Pekan, Tembus Rp1.520.000/Gram
-
Dinilai Hina Janda, Ridwan Kamil Kena Semprot Susi Pudjiastuti: Mau Omong Apa?
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
Terkini
-
Raih Best API Initiative, BRI Komitmen untuk Terus Berinovasi bagi Layanan Nasabah
-
Cerita Pilu Novi Tolak Bayar Uang Damai Rp60 Juta, Padahal Dilecehkan Tetangga
-
Robby Minta Prabowo Turun Tangan: Kisah Video Viral Dugaan Pesta Sabu Lapas
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?