SuaraSumsel.id - Nasib memang tidak ada menduga. Meski sudah terpilih menjadi Kepala Desa atau Kades, Indra Yosef malah tersangkut kasus narkoba.
Meski menjadi tersangka kasus narkoba oleh Polda Sumsel, ia tetap dilantik menjadi Kepala Desa (Kades) Grinam, Kecamatan Rambang Niru, Kabupaten Muara Enim Rabu (22/12/2021) siang tadi.
Diterangkan Dirtathti Polda Sumsel AKBP Imam Anshori, Kades mengikuti pelantikan secara virtual bersama dengan 106 kades terpilih lainnya yang dilantik oleh Plh Bupati.
AKBP Imam Anshori menerangkan Indra Yosef merupakan tahanan titipan dari Kejati Sumsel yang tinggal menunggu persidangan.
Baca Juga: Siswi SD di Sumsel Tertembak Peluru Nyasar, Teriak Kesakitan lalu Pingsan
Indra Yosef sendiri merupakan kades incumbent yang terpilih lagi pada pelaksanaan Pilkades serentak, pada 14 Oktober 2021 lalu. Melansir Sumselupdate.com - jaringan Suara.com, ia ditangkap setelah tersangkut kasus narkoba yang ditangkap oleh penyidik Polda Sumsel pada tanggal 2 September 2021.
Lebih lanjut, setelah mendapatkan informasi dari Camat yang mendampingi Indra Yosef, AKBP Imam Anshori juga menjelaskan akibat ditangkap sebelum pemilihan, akibatnya semua tahapan pencalonan kades tidak pernah diikuti secara langsung oleh tersangka.
Berita Terkait
-
Viral! Video Petugas Lapas Bongkar Pesta Sabu dan Minta Perlindungan Prabowo
-
Video Dugaan Pesta Sabu di Lapas Viral, Pejabat Kemenkumham Sumsel Diperiksa?
-
Bongkar Praktik Licik Lapas Tanjung Raja, Robby Minta Tolong Presiden Prabowo
-
Kisah Tragis Novi, Ibu Dua Anak Sering Diganggu Tetangga Genit Malah Dipenjara
-
Daftar Diskon BRI Palembang: Hemat Makan, Belanja, & Kecantikan!
Tag
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Aliansi Mahasiswa Paser Desak Usut Percobaan Pembunuhan dan Stop Hauling Batu Bara
-
Bimtek Rp 162 Miliar, Akmal Malik Minta Pengawasan DPRD Terkait Anggaran di Bontang
-
Satu Orang Tarik Pinjaman Rp330 Miliar dengan 279 KTP di Pinjol KoinWorks
Terkini
-
Raih Best API Initiative, BRI Komitmen untuk Terus Berinovasi bagi Layanan Nasabah
-
Cerita Pilu Novi Tolak Bayar Uang Damai Rp60 Juta, Padahal Dilecehkan Tetangga
-
Robby Minta Prabowo Turun Tangan: Kisah Video Viral Dugaan Pesta Sabu Lapas
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?