SuaraSumsel.id - Usai video ribut dengan ibu-ibu di Bandara, hingga menyebut anak Jenderal, sosok wanita muda tersebut terungkap. Dia adalah Anggiat Pasaribu alias Rindu yang belakangan diketahui jika dia istri mantan dandim dan anak seorang petinggi Jenderal bintang satu.
Kebetulan ibu-ibu yang dibentak di bandara tersebut ibu dari politikus PDIP, Arteria Dahlan.
Usai viral di media sosial, Anggiat pun mengaku meminta maaf kepada Arteria maupun ibunda lantaran atas perbuatan tersebut. Belakangan, banyak kabar miring yang menyasar Anggiat dan keluarganya.
Selain minta maaf, dia pun sedang dalam kondisi sakit saat itu.
Baca Juga: Mantan Gubernur Sumsel Alex Noerdin Segera Disidang, Bakal Digelar di Jakarta
“Saya sudah khilaf dan banyak berita tidak benar juga terkait saya dan keluarga,” kata Anggiat melansir hop.id-jaringan Suara.com.
“Saya juga tidak sehat, Mas, saya masih sakit dan dalam keadaan sedang sakit. Saya hanya ingin semua bisa diselesaikan,” lanjutnya.
Sejauh ini Anggiat mengaku masih enggan banyak berbicara ke hadapan publik lantaran khawatir ada salah ucapan.
“Terkait tekanan dari semua pihak saya tidak mau bicara banyak saya takut salah bicara. Saya tidak mau bicara ke mana pun karena saya tidak mau membuat permasalahan baru. Cukup saya sadar saya khilaf dari hati saya,” tegasnya.
Wanita yang kini viral dan dikenal sebagai ‘cewek keluarga dan anak jenderal’ ini meminta maaf.
Baca Juga: Tiga Lapangan di Kompleks Jakabaring Sport City Kini Milik Pemprov Sumsel
Permintaan maaf pun disampaikan kepada suaminya, Lettu Bayu, dan abang sepupunya, Brigjen TNI Zamroni, karena turut terbawa-bawa dalam persoalan ini.
Berita Terkait
-
Politikus PDIP Kritik Raja Juli Boyong Kader PSI Ramai-ramai Masuk Tim FOLU Net Sink 2030: Seleksinya Bagaimana?
-
Gibran Ngaku Senasib dengan Stefanus Gusma Usai Dipecat, Politikus PDIP: Wapres kok Bohong?
-
Anak-Anak Pejabat Duduk di DPR, Keresahan Mamat Alkatiri 2 Tahun Lalu Jadi Nyata: Dulu Saya Dipolisikan
-
Profil Romy Soekarno, Cucu Bung Karno Gantikan Arteria Dahlan di DPR
-
Beda Pendidikan Arteria Dahlan dan Romy Soekarno, Gantian Posisi di DPR RI
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Pantau Langsung! PSU Empat Lawang Digelar Hari Ini, Berikut Kondisi Terkini
-
BRImo Makin Canggih, Super Apps Bilingual Siap Manjakan Pengguna
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah