Scroll untuk membaca artikel
Wakos Reza Gautama
Minggu, 21 November 2021 | 19:10 WIB
Keluarga Ayu Ting Ting merayakan wisuda Assyifa Nuraini. [Instagram/@mom_ayting92_]

"Kegiatannya cuma syukuran saja. Syifa kan sudah selesai kuliahnya. Sudah S1, sarjana," timpal Abdul Rozak.

Syifa sendiri awalnya merasa malu jika harus menuruti nazar dari Umi Kalsum. Namun ia juga merasa senang karena telah membahagiakan keluarganya.

"Dedek sampe malu, cuma ya seneng juga udah nurutin ayah, ibu, bikin seneng keluarga juga udah lulus," ujar Syifa.

Baca Juga: Lulus Kuliah, Adik Ayu Ting Ting Diarak Keliling Kampung Pakai Tanjidor

Load More