SuaraSumsel.id - Harga kebutuhan pokok menjelang akhir tahun mulai mengalami peningkatan. Harga kebutuhan pokok yang meningkat tersebut di antaranya elpiji 3 kg dan minyak goreng curah.
Peningkatan harga kebutuhan ini pun diakui Wakil Ketua I DPRD PALI menyulitkan masyarakat.
Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disdagprin) Kabupaten PALI diharapkan segera melakukan aksi operasi pasar.
“Saya sudah mendengar kabar tentang kelangkaan gas melon di wilayah kabupaten PALI. Bahkan, kalaupun ada harganya sudah melambung tinggi, dari Harga Eceran Tertinggi (HET) yang ditetapkan,” kata Irwan.
Baca Juga: Dukung Konektivitas Sumsel, PUPR Kebut Selesaikan Tol Kayu Agung - Palembang - Betung
Politisi Golkar ini mengungkapkan agar pemerintah mengambil tindakan karena imbasnya dirasakan langsung masyarakat.
“Minyak sayur naik hampir 100%, baik minyak curah maupun minyak sayur bermerek. Kondisi seperti ini, tentu harus segera disikapi dengan cepat. Karena, kenaikan barang-barang pokok tersebut, tentu akan sangat memberatkan warga, apalagi di situasi pandemi covid-19 seperti sekarang,” tegas ia.
Melansir Sumselupdate.com - jaringan Suara.com, Diutarakan Nurlela, ibu rumah tangga di kelurahan Talang Ubi Timur, harga sejumlah bahan pokok di pasar Pali sangat meresahkan.
Selain harga mahal, keberadaannya pun langkah.
Untuk gas elpiji 3 kg, harganya sampai Rp30.000, sedangkan harga minyak curah yang sebelumnya Rp12.000 naik menjadi Rp20.000/kg.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca 9 November 2021: Pagi hingga Siang, Sumsel Diguyur Hujan
Harga minyak bermerk juga naik.
Berita Terkait
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mendag Janji Harga Minyak Goreng MinyaKita Mulai Turun Minggu Ini
-
Mendag Ancam Distributor Minyak Goreng MinyaKita yang Jual di Atas HET
-
Bahaya Menyimpan Minyak Goreng Dekat Kompor, Berisiko Bagi Kesehatan!
-
Pabrik Minyak Goreng di Bekasi Ludes Terbakar, RS Polri Terima 12 Kantong Mayat Berisi Potongan Tubuh Korban
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
Terkini
-
Riuh! Herman Deru Bagikan Salam dari Jokowi Usai Menang Hitung Cepat Pilkada
-
Berikut Keunggulan Herman Deru-Cik Ujang di Pilkada Sumsel: Raih 73 Persen
-
Anggota KPPS 21 Tahun Meninggal Dunia di Tengah Tugas Pemungutan Suara
-
Quick Count Pilkada Sumsel 2024: Herman Deru-Cik Ujang Unggul 73 Persen
-
Viral TPS di Ogan Ilir Dekorasi Ala Kondangan, Warga Serasa Hadir di Pesta