SuaraSumsel.id - Youtuber Ria Ricis dan sang kekasih Teuku Ryan semakin dekat menuju pernikahan. Kantor Urusan Agama (KUA) Pasar Minggu memastikan berkas pernikahan keduanya lengkap.
"Berkas baru masuk kemarin (Selasa) sore ketika mau pulang itu lewat RT-nya. Jadi karena kami sudah mau tutup, baru diambil hari ini (Rabu), oleh manajernya (Ria Ricis)," kata Kepala KUA Pasar Minggu, Fahrur Rozi ditemui di kantornya, Rabu (27/10/2021).
Melansir matamata.com, Fahrur Rozi juga mengatakan dokumen pendaftaran menikah Ria Ricis sudah lengkap.
"Sudah lengkap, nanti direkomendasikan ke wilayah Kebayoran Lama," kata Fahrur Rozi menjelaskan.
Meski begitu, Fahrur Rozi tidak berani menyebut lokasi tempat pernikahan Ria Ricis.
"Kalau itu (lokasi) silakan tanya ke yang bersangkutan, aktunya kalau nggak bulan ini ya bulan depan (menikah)," ujarnya seraya tertawa.
"Waktunya kapan, saya nggak nggak bisa menjelaskan dalam hal ini," katanya memberi alasan.
Tag
Berita Terkait
-
Farhat Abbas Rayu Nia Daniaty, Oddie Agam Meninggal Dunia
-
Jelang Nikah, Ria Ricis Bantu Pembangunan Masjid di KUA Pasar Minggu
-
Segera Menikah, Ria Ricis Minta Surat Pengantar Nikah ke KUA
-
Ria Ricis dan Teuku Ryan Mau Menikah Bulan November, Surat Pengantar dari RT Sudah Dibuat
-
Ria Ricis Bagi Potret Prewedding Bernuansa Putih, Netizen Komentari Auranya
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
7 Fakta Sidang Pokir OKU: Jaksa KPK Bongkar Komunikasi Rahasia, Nama Bupati Teddy Mencuat
-
5 Foundation Matte untuk Menahan Minyak di Wajah Super Berminyak
-
7 Fakta Aksi Protes Kelangkaan BBM Solar di Sumsel, Massa Demo di Pertamina Patra Niaga
-
Saat Seniman Bersua Regulasi, Urgensi Seni dan Kebudayaan Palembang Menguat