SuaraSumsel.id - Viral warganet salah fokus (salfok) sama seorang pengantin wanita saat memaperkan penampilan pada hari pernikahannya.
Bukan memuji penampilannya, warganet malah salfok pada masker segede gaban yang digunakan perempuan tersebut.
Video penampilan pengantin wanita itu dibagikan oleh akun TikTok @cec**. Hingga berita ini dipublikasikan, video sedikitnya disaksikan 980 ribu kali dan mendapatkan 18 ribu tanda suka.
Masker pengantin wanita itu terlihat berwarna putih dengan kain transparan. Kain yang digunakan untuk membuat masker memang seolah disesuaikan dengan konsep gaun pernikahannya.
Baca Juga: Viral Video Acara Pernikahan, Wujud Masker Pengantin Bikin Salfok
Bahkan, masker cetar itu begitu besar karena menggantung dari hidung sampai leher pengantin wanita. Walau begitu, pengantin wanita terlihat tidak mempermasalahkannya.
Alih-alih menutup hidung dan mulut dengan rapat, masker justru terlihat longgar.
Dalam video, pengantin wanita itu berjalan anggun ke arah video. Ia melangkah perlahan sambil memamerkan gaun pengantin dan hasil riasan di wajahnya.
Namun, keseluruhan penampilan pengantin wanita itu justru tidak menuai pujian. Pasalnya, warganet dibuat salfok dengan masker yang dipakai di wajah pengantin wanita itu.
Ia justru tetap percaya diri berusaha tampil anggun di hari pernikahannya. Tatapan matanya tetap mengarah tajam ke kamera sambil berjalan perlahan.
Baca Juga: Tak Bisa Kerja saat Kondangan, Tamu Undangan Ini Minta Ganti Rugi Jutaan ke Pengantin
Beragam komentar kocak langsung membanjiri postingan tersebut. Berikut respons warganet di kolom komentar:
Berita Terkait
-
Cuma Modal Susu Cair! Bikin Masker Ajaib Bersihkan Pori-Pori, Wajah Jadi Glowing Alami
-
Bye-Bye Kerutan! 4 Masker Kolagen Terbaik Bikin Wajah Glowing Awet Muda
-
Tanpa ke Salon! Coba Masker Rambut dari Bahan Pemanis untuk Kilau Maksimal
-
Bye-Bye Jerawat! 4 Langkah Mudah Pakai Clay Mask untuk Kulit Mulus
-
4 Pilihan Masker dengan Ekstrak Air Beras, Kulit Lebih Kenyal dan Sehat!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
Terkini
-
Batik Tulis Soedjono Bangkit Bersama BRI Menuju Pasar Global
-
Jejak Emansipasi Ratu Sinuhun: Perempuan Hebat dari Bumi Sriwijaya
-
Detik-Detik Mencekam Simpang Veteran Palembang: Ratusan Remaja Bersiaga Tawuran
-
PSU Empat Lawang Panas! Joncik Unggul Hitung Cepat, Budi Antoni Klaim Menang
-
Weekend Makin Ceria: Ada Kejutan Dana Kaget Menantimu Sabtu 19 April 2025