SuaraSumsel.id - Aplikasi chat WhatsApp bakal membatasi layanan untuk beberapa jenis smartphone. Baik Android maupun iOS, bakal kehilangan akses layanan ini mulai 1 November 2021.
Melansir Suara.com, batasan yang dibuat WhatsApp pada versi sistem operasi yang mendapatkan dukungan. Untuk Android, versi 4.0.4 dan yang lebih lama bakal tidak bisa menggunakan layanan ini.
Setidaknya HP Android menggunakan versi 4.1 atau lebih tinggi untuk mengakses aplikasi WhatsApp.
"Mulai tanggal 1 November 2021, WhatsApp tidak lagi mendukung telepon Android yang menjalankan OS 4.0.4 dan versi yang lebih lama. Silakan berganti ke perangkat yang didukung atau simpan riwayat chat Anda sebelum tanggal tersebut," tulis WhatsApp dalam blog resminya, dikutip, Kamis (23/9/2021).
Berikut daftar lengkap perangkat termasuk HP Samsung yang tak bisa gunakan WhatsApp pada 1 November 2021:
Samsung
Samsung Galaxy Trend Lite
Samsung Galaxy Trend II
Samsung Galaxy SII
Samsung Galaxy S3 mini
Samsung Galaxy Xcover 2
Samsung Galaxy Core and Galaxy Ace 2
LG
LG Lucid 2
LG Optimus F7
LG Optimus F5
LG Optimus L3 II Dual
LG Optimus F5
LG Optimus L5
LG Optimus L5 II
LG Optimus L5 Dual
LG Optimus L3 II
LG Optimus L7
LG Optimus L7 II Dual
LG Optimus L7 II
LG Optimus F6
LG Enact
LG Optimus L4 II Dual
LG Optimus F3
LG Optimus L4 II
LG Optimus L2 II
LG Optimus Nitro HD
LG 4X HD
LG Optimus F3Q
Baca Juga: Alex Noerdin, Kasus Korupsi, dan Politik Partai Golkar Sumsel
Sony
Sony Xperia Miro
Sony Xperia Neo L
Xperia Arc S.
ZTE
ZTE Grand S Flex
ZTE V956
ZTE Grand X Quad V987
ZTE Grand Memo
Huawei
Huawei Ascend Mate
Huawei Ascend G740
Huawei Ascend D Quad XL
Huawei Ascend D1 Quad XL
Huawei Ascend P1 S
Huawei Ascend D2
HP Android Lain
Alcatel One Touch Evo 7
Archos 53 Platinum
HTC Desire 500
Caterpillar Cat B15
Wiko Cink Five
Wiko Darknight
Lenovo A820
UMi X2
Faea F1
THL W8
iPhone
Berita Terkait
-
Realme UI 3.0 Berbasis Android 12 Siap Meluncur Oktober 2021
-
Daftar 10 Aplikasi Kompres Video Terbaik untuk Android
-
Akan Ada Fitur Baru, Bikin Stiker di WhatsApp Tanpa Aplikasi
-
Youtube Tambahkan Penerjemah Komentar, Bisa Saling Komen dengan 100 Bahasa
-
Daftar Browser Ringan untuk Android Selain Google Chrome
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
BRI Tingkatkan Akses Pembiayaan UMKM Lewat KUR Mikro dan Kecil
-
Aturan Baru Solar Subsidi di Palembang: 14 SPBU Hanya Buka Jam Malam, 4 Langsung Ditutup
-
Rezeki Online Datang Lagi! Cek 8 Link Dana Kaget Hari Ini, Langsung Masuk ke Dompet Digital
-
Detik-detik Warga Temukan Guru PPPK OKU Sayidatul Fitriyah Tewas Terikat di Kontrakan
-
8 Mobil Bekas Turbo Terbaik di Bawah Rp250 Juta untuk Pengguna Harian