SuaraSumsel.id - Dit Tipidsiber Bareskrim Polri menangkap pendakwah kontroversial, Ustadz Yahya Waloni di rumahnya, di Cibubur. Ia ditangkap atas kasus dugaan ujaran kebencian berdasar SARA atau penistaan terhadap agama. Namun kali ini, penistaan agama Kristen.
"Terkait kasus ujaran kebencian berdasarkan SARA," kata Karo Penmas Divisi Humas Mabes Polri Brigjen Pol Rusdi Hartono, saat dikonfirmasi, Kamis (26/8/2021).
Melansir Suara.com, Yahya Waloni ditangkap oleh penyidik Dit Tipidsiber Bareskrim Polri, Kamis (26/8/2021) tadi.
Penangkapan terhadap Yahya Waloni imerupakan tindak lanjut dari laporan Komunitas Masyarakat Cinta Pluralisme.
Komunitas ini melaporkan Yahya Waloni ke Bareskrim Polri, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, pada Selasa, (27/4/2021) dengan nomor laporan LP/B/0287/IV/2021/BARESKRIM.
Muncul Seruan Tangkap Yahaya Waloni
Penggiat media sosial, Denny Siregar baru-baru ini menyerukan Yahya Waloni segera ditangkap. Hal ini disampaikan lewat akun Twitter tak lama setelah YouTuber Muhammad Kece ditangkap kasus yang sama
Denny Siregar turut mengunggah video lawas Yahya Waloni saat berceramah.
“Mempelajari kebenaran Alquran, mempelajari kebohongan bible Kristen. Saya yang ditantang atau dilapor ke Mabes Polri, kan begitu. Saya tak mengatakan bible Kristen fiksi, tapi bible Kristen itu palsu!” ujar Yahya Waloni dalam video.
Baca Juga: Kapolda Sumsel Dicopot, IPW Ungkit soal Donasi Bodong Rp 2 Triliun
Sumber; Suara.com
Berita Terkait
-
Beredar Foto saat Ditangkap, Ustadz Yahya Waloni Pilih Koorporatif
-
Foto-foto Ustadz Yahya Waloni Ditangkap, Melambaikan Tangan
-
Digelandang ke Bareskrim Polri Usai Ditangkap, Ustadz Yahya Waloni Hanya Lambaikan Salam
-
Ustadz Yahya Waloni Ditangkap karena Penistaan Agama Kristen
-
Ustadz Yahya Waloni Ditangkap Kasus Penodaan Agama Kristen
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
5 Bedak Padat Korea untuk Wajah Terlihat Cerah dan Natural
-
Nyanyian di Ruang Sidang: Saksi Ungkap Bupati OKU Teddy Meilwansyah Minta THR Rp150 Juta
-
5 Cushion dengan Hasil Setara Foundation Cair Mahal
-
Gangguan Listrik Bikin Air PDAM Palembang Mati Sementara, Ini Wilayah yang Terdampak
-
5 Alasan Foundation Terlihat Berminyak dan Cara Agar Makeup Tampak Glowing