SuaraSumsel.id - Jenazah Percha Leanpuri, putri sulung gubernur Sumsel Herman Deru, rencananya akan dimakamkan di pemakaman keluarga di Gandus Jumat (19/8/2021) besok sekitar pukul 11:30 WIB sebelum shalat Jum'at.
Hal tersebut disampaikan oleh Wakil Gubernur Sumsel, Mawardi Yahya, saat melayani di rumah duka di Griya Agung.
"Percha akan dimakamkan besok di pemakaman keluarga di makam keluarga di Gandus sebelum shalat Jum'at," ujar Mawardi.
Percha meninggal dunia pada Kamis (19/8/2021) pada pukul 17.45 WIB lalu di Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Muhammad Hoesin Palembang.
Baca Juga: Kematian Ibu Hamil saat Terpapar COVID 19 di Sumsel Naik 10 Persen
Dikatakan Mawardi Yahya, saat ini kondisi Herman Deru dalam keadaan sehat.
Mawardi juga menyampaikan pesan dari Gubernur Sumsel Herman Deru berupa permintaan maaf dari keluarga jika selama hidup Percha melakukan kesalahan kepada masyarakat atau pihak lainnya.
"Mohon maaf jika ada kelancangan ibu percha selama ini. Kesalahan dan dosanya diampuni dan ditempatkan di tempat terbaik," kata dia.
Percha diketahui tengah mengandung anak kembar sebelum meninggal dua. Ia pun menjalani persalinan dengan operasi dan setelah tiga hari, menjalani penyembuhan paska operasi.
Kepala Bagian Humas dan Protokol Provinsi Sumsel, Septriandi Permana, mengatakan, kondisi kedua anaknya dalam keadaan sehat.
Baca Juga: Sumsel Baru Miliki Dua Pahlawan Nasional, SMB II dan AK Gani
"Kondisi anaknya sehat. Sudah lahir sejak tiga hari lalu," ujarnya saat memberikan keterangan pers di rumah duka di Griya Agung, Kamis (19/8/2021).
Berita Terkait
-
Gubernur Herman Deru Buka Rakor Forkopimda Se-Sumsel
-
Gercep Antisipasi Arus Mudik Lebaran, Herman Deru Cek Jalur Tol Alternatif Palembang-Betung
-
Kekayaan Gubernur Herman Deru di LHKPN, Minta CPNS Tiru Semangat Leluhur Usir Penjajah Pakai Bambu Runcing
-
Dilantik Prabowo di Istana, Ini Fokus Gubernur Sumsel Herman Deru di 100 Hari Pertama Kerja
-
Pj Gubernur Sumsel Agus Fatoni Dukung Penuh Penyelenggaraan Sumatera Media Summit
Tag
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
-
Dipermak Nottingham Forest, Statistik Ruben Amorim Bersama MU Memprihatinkan
-
Partai Hidup Mati Timnas Indonesia vs China: Kalah, Branko Ivankovic Dipecat!
-
Kronologi Pemerkosaan Jurnalis Juwita Sebelum Dibunuh, Terduga Pelaku Anggota TNI AL
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
Terkini
-
Sanjo Palembang: Antara Modernisasi dan Warisan Leluhur, Mampukah Bertahan?
-
Lebaran Aman Bertransaksi, BRI Cegah Penipuan dan Kejahatan Siber
-
Debat Paslon PSU Pilkada Empat Lawang Dipindah ke Palembang, Ada Apa?
-
Viral Bupati Pali Emosi Saat Sholat Id: Air PAM Mati, Rumah Pribadi Terdampak
-
7 Alasan Lebaran di Palembang Selalu Spesial dan Penuh Keunikan