SuaraSumsel.id - Video seorang istri menangis mendampingi dan menjadi saksi pernikahan sang suami dengan mantan pacarnya membuat netizen menjadi heboh.
Para netizen malah menilai dan menerka judul adegan sinetron tersebut dan menilai adegan tersebut kayak sinetron.
Tampak pada video seorang istri yang tengah menangis. Ia mendampingi suaminya tengah ijab kabul dengan mantan pacarnya yang terbaring di tempat tidur.
Sang istri yang berada di sebelah kanan suaminya itu pun tidak kuat menahan air mata. Ia mengusap beberapa kali air mata tersebut dan kemudian menyaksikan dan mendengarkan ijab kabul oleh suaminya.
Baca Juga: Sistem COD Kerap Bermasalah, Kadin Sumsel: Butuh Edukasi Transaksi E-Commerce
Belum diketahui rumah sakit tempat terjadinya peristiwa peristiwa ijab kabul penuh tangis tersebut. Selain itu, juga belum diketahui apa yang menyebabkan peristiwa ijab kabul tersebut terjadi dengan dihadiri sang istri dan hanya beberapa saksi.
Akun yang turun membagikan peristiwa ini ialah palembangterkini.official.
Dalam keterangannya, akun ini menulis jika istri mana yang kuat, saat harus menyaksikan pernikahan suaminya. Apalagi, pernikahan tersebut terjadi di hadapannya.
Keterangan akun ini yakni momen ketika seorang istri menemani suami yang menikahi mantannya.
"Ketika Suamiku Menikahi Mantannya" ungkap Rumah Pelangi.
.
Adakah seorang isteri yg setegar wanita ini?
Baca Juga: Berdonasi Rp 2 T untuk Sumsel, Akidi Tio Memulai Bisnis dari Usaha Kecap
Video ini pun membuat netizen ramai mengomentari. Mereka menilai jika pun harus ikhlas, sebaiknya istri tidak turut menghadiri pernikahan tersebut.
- 1
- 2
Tag
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- Daftar Kode Redeem FF Token SG2 Terbaru, Lengkap Sepanjang April 2025
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
Pilihan
-
20 Fakta Liverpool Juara Liga Inggris: Arne Slot Meneer Pertama
-
Momen Langka! Pemain Keturunan Maluku Jewer Kapten Timnas Indonesia di Serie A
-
Hasil BRI Liga 1: Gol Sho Yamamoto Bawa Persis Solo Jungkalkan Persita
-
7 Rekomendasi Produk Make Up Lokal BPOM, Murah dengan Kualitas Terbaik
-
Siswa Nakal Jabar 'Disekolahkan' di Barak Militer, Program Mulai Digelar Mei 2025!
Terkini
-
Culik Anak 5 Tahun di Palembang, Slamet Riyadi Babak Belur Dihajar Warga
-
Sumatera Selatan: Surga Alam, Budaya dan Ekonomi yang Wajib Dijelajahi
-
Bandara SMB II Kembali Internasional, Penerbangan ke Malaysia Dibuka Lagi
-
Saldo Gratis Dana Kaget Hari Ini Bisa Langsung Isi GoPay, Buruan Klaim
-
Terungkap, Ini Identitas 8 Tahanan Polres Lahat yang Kabur Misterius