SuaraSumsel.id - Komika Kiky Saputri mengunggah videonya menyanyikan lagu 'Welcome to Indonesia' versinya. Adapun lirik lagunya sempat menyidir soal dana bansos yang dikorupsi, hingga rakyat yang harus di rumah, tapi tenaga kerja asing malah masuk Indonesia.
Ini lirik lagu Kiky Saputri yang mengkritik pemerintah. Lirik ini pun tuai pro dan kontra.
"Welcome to Indonesia, negeri jenaka
Katanya disubsidi tapi bansos dikorupsi
Tidakkah kalian dengar jeritan hati rakyat
Malah minta rumah sakit khusus pejabat what?
Welcome to Indonesia, negeriku tercinta
Ini bukan kritik tapi sindiran menggelitik
Rakyat harus di rumah untuk menjaga diri
Tapi tenaga kerja asing loh kok wara-wiri," bunyi lirik yang dinyanyikan Kiky Saputri.
Baca Juga: Sumsel Tambah Satu Tower Wisma Atlet untuk Pasien COVID 19
Dilansir matamata.com - jaringan Suara.com, di bagian caption postingan video itu, Kiky Saputri menyinggung soal tukang bakso yang selalu diidentikkan dengan intel.
"Tok tok tok eh ada kang bakso lewat," tulisnya pada Minggu (11/7/2021).
Lagu 'Welcome to Indonesia' versi Kiky Saputri pun menuai pro kontra dari netizen.
Banyak netizen yang memuji keberanian Kiky Saputri, namun ada juga mengingatkan agar isolasi diri biar tidak kena ciduk.
"Keren keren. Habis buat video ini lansung isolasi diri, biar nggak dicyduk,"komentar netizen.
Baca Juga: Epidemiolog Unsri Saran Sumsel Tambah Nakes, Pasien COVID 19 Meningkat
"Mantab, patuh pemerintan bukan berarti tidak boleh kritis," celetuk netizen.
Berita Terkait
-
Inul Daratista Kenang Jasa Titiek Puspa, dari Kasih Kerjaan Hingga Bantu Cicilan Rumah Rp 285 Juta
-
Collective Moral Injury, Ketika Negara Durhaka pada Warganya
-
Kiky Saputri Kenang Tawa dan Momen Terakhir Bareng Titiek Puspa: Merinding!
-
Terinspirasi Shandy Purnamasari, Kiky Saputri Bakal Polisikan Orang yang Sumpahi Mati Anaknya
-
7 Artis Kena Body Shaming Saat Hamil, Siti Badriah Dibilang Kudisan
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan