SuaraSumsel.id - Kali ini, akun media sosial milik Jerinx SID hilang. Kali ini, kali kedua akun media sosial atau medsos miliknya hilang. Namun, ia pun kini memilih untuk lapor ke polisi.
Pemilik nama I Gede Aryastina itu memilih jalur hukum. Pilihannya melaporkan ini pun diketahui dari postingan sang istri, selasa (6/7/2021).
Sang istri, Nora Alexandra membagikan foto surat dari laporan Jerinx di Polda Bali.
"Hilang akun IG untuk kedua kalinya, hari ini saya mendampingi suami (JRX) resmi melaporkan ke polisi soal adanya dugaan pembajakan dan peretasan, berharap polisi dpt memproses aduan dan menangkap pelakunya," tulis Nora Alexandra sebagai keterangan fotonya.
Baca Juga: Akhir Pelarian Begal Sadis Asal OKU Sumsel, Mati Ditembak Polisi
Sehingga sebagai menunggu proses penyelidikan atas akun tersebut, Jerinx SID gunakan akun Instagram cadangan.
"CC akun cadangan JRX @fight_with_JRX," sambung Nora Alexandra.
Lporan Jerinx SID sudah masuk ke Polda Bali dengan nomor perkara Dumas / 466 /ViV/2021/SPKT/POLDA BALI.
Unggahan Nora Alexandra itu langsung banjir komentar. Warganet malah tidak abis pikir, Jerinx SID memilih melaporkan kasus kehilangan akun media sosialnya.
"Wkwkw lawak akun hilang kok lapor polisi otaknya di mana," komentar akun far*****i08.
Baca Juga: Terus Waspada, Varian COVID 19 Kappa Sudah Masuk Sumsel
"Ini zaman apa ya, akun medsos hilang lapor polisi!!," sambung akun jus****ujr.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Kapolri Instruksikan Pejabat Polri Bikin Akun Medsos Respons Aduan Warga Online, Sahroni: Saya Dukung
-
Ucapannya Melantur di Podcast Denny Sumargo, Jerinx SID Klarifikasi: Lagi Mabuk Berat
-
Blokir Akun Medsos Katak Bhizer, Menkominfo Budi Arie: Kami Hajar Influencer Judi Online, Tak Ada Kompromi!
-
Stres Berkasus dengan Adam Deni, Jerinx Pernah Coba Akhiri Hidup Pakai Selendang
-
Sibuk Urus Bisnis, Bagaimana Cara Nora Alexandra Bagi Waktu untuk Jerinx?
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- Daftar Kode Redeem FF Token SG2 Terbaru, Lengkap Sepanjang April 2025
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
Pilihan
-
Lulu Hypermarket BSD Tutup 30 April 2025, Sisa Barang Diskon 90 Persen
-
Glowing Seketika, Ini 5 Cara Memutihkan Wajah dalam 5 Menit
-
20 Fakta Liverpool Juara Liga Inggris: Arne Slot Meneer Pertama
-
Momen Langka! Pemain Keturunan Maluku Jewer Kapten Timnas Indonesia di Serie A
-
Hasil BRI Liga 1: Gol Sho Yamamoto Bawa Persis Solo Jungkalkan Persita
Terkini
-
Bandara SMB II Palembang Internasional Lagi, Peluang Ekspor Kopi Sumsel Melejit
-
Culik Anak 5 Tahun di Palembang, Slamet Riyadi Babak Belur Dihajar Warga
-
Sumatera Selatan: Surga Alam, Budaya dan Ekonomi yang Wajib Dijelajahi
-
Bandara SMB II Kembali Internasional, Penerbangan ke Malaysia Dibuka Lagi
-
Saldo Gratis Dana Kaget Hari Ini Bisa Langsung Isi GoPay, Buruan Klaim