SuaraSumsel.id - Tengah heboh disebutkan keluarga Atta Halilintar atau Gen Halilintar punya utang 40.000 Euro atau sekira Rp 700 juta kepada Ummi Afif pada Agustus 2019.
Terkini, muncul seorang YouTuber yang menagih pembayaran itu kepada Gen Halilintar. YouTuber dengan akun Savas Fresh, membuat konten bertajuk ‘Surat Terbuka untuk Atta Halilintar dan Gen Halilintar’.
Dilansir dari matamata.com - jaringan Suara.com, Ia menyebut mewakili Ummi Afif menagih utang ratusan juta tersebut.
Savas Fresh bukan hanya sekadar menjadi konten kreator penagih utang. Bahkan, ia mengklaim menjadi anak angkat Ummi Afif. “Saya sebagai anak angkat dari Umi Afif, hanya menyampaikan apa yang menjadi hal yang harus saya sampaikan,” kata Shavas di tayangan CumiCumi, Sabtu (19/6/2021).
Baca Juga: Video Detik-detik Kecelakaan Beruntun, Motor Terjepit Mobil dan Truk di Sumsel
Dalam video yang diputar, Ummi Afif menceritakan kronologi singkat saat keluarga Atta Halilintar hendak meminjam uang kepadanya.
“Waktu itu kenal di Malaysia, ummi punya duit nggak pinjamkan aja. Pokoknya duit itu nggak hilang, pegawai kita rajin, kerja 24 jam siang dan malam. Duit umi nggak ilang, percayalah,” cerita Ummi Afif.
Kuasa hukum Gen Halilintar yang mengurus masalah tersebut malah menyebut Umi Afif sebagai makhluk ghaib.
“Kenapa kami anggap makhluk ghaib? karena kami berpikir kalau memang manusia wujud nyatanya, pasti dia akan hadir dengan sebagaimana mestinya,” ujar Rhaditya Putra Perdana, pengacara Gen Halilintar.
Sumber: matamata.com
Baca Juga: Wilayah Zona Merah di Sumsel Bertambah, Kini Palembang dan Muaraenim Zona Merah
Berita Terkait
Terpopuler
- Beda Timnas Indonesia dengan China di Mata Pemain Argentina: Mereka Tim yang Buruk
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Riko Simanjuntak Dikeroyok Pemain Persija, Bajunya Hampir Dibuka
- Pencipta Lagu Tagih Royalti ke Penyanyi, Armand Maulana: Padahal Dulunya Memohon Dinyanyikan
- Berapa Biaya Pembuatan QRIS?
Pilihan
-
Bobotoh Bersuara: Kepergian Nick Kuipers Sangat Disayangkan
-
Pemain Muda Indonsia Ingin Dilirik Simon Tahamata? Siapkan Tulang Kering Anda
-
7 Rekomendasi HP Rp 5 Jutaan Terbaik Mei 2025, Memori Lega Performa Ngebut
-
5 Mobil Bekas Murah di Bawah Rp80 Juta, Kabin Longgar Cocok buat Keluarga Besar
-
Simon Tahamata Kerja untuk PSSI, Adik Legenda Inter Langsung Bereaksi
Terkini
-
Dapat Gratis Tisu dan Diskon Beras, Cek Promo Susu Berhadiah di Indomaret Hari Ini
-
Buruan Cek! DANA Kaget Hari Ini Siap Cairkan Saldo Gratis ke Dompet Digital
-
Belanja Harian Lebih Hemat! Cashback di Alfamart Cuma Pakai Kredivo
-
Satu Sentuhan QRIS di Palembang: Gerbang Aman Menuju Dunia Transaksi Tanpa Batas
-
Buruan Klaim! DANA Kaget Hari Ini Bagi-Bagi Saldo Gratis Tanpa Syarat