SuaraSumsel.id - Nama penyiar, Youtuber sekaligus publik figur Gofar Hilman belakangan menjadi viral diperbincangkan usai disebut isu pelecehan seksual terhadap seorang wanita.
Imbasnya, Gofar pun dihujat dan akhirnya juga didepak dari Lawless
Lini bisnis Gofar ini pun menyatakan jika Gofar bukan lagi bagiannya. Hal itu, diketahui dari pernyataan resmi Lawless yang diunggah di akun Twitter@lawless_jkt
Dalam cuitannya, @lawless_jkt membagikan sebuah gambar yang berisi tulisan pengeluaran Gofar. “Pernyataan resmi dari PT. Lawless Jakarta Indonesia dan PT. Lawless Burgerbar Asia,” tulis akun Lawless Jakarta dilansir Hops.ID - jaringan Suara.com, pada Rabu 9 Juni 2021.
Lawless mengaku, jika mereka berdiri bersama korban dalam kasus pelecehan seksual yang menyeret nama Gofar Hilman.
“Kami tahu dan memantau isu yang sedang beredar menyangkut nama Gofar Hilman. Kami dari Lawless Jakarta berdiri bersama korban,” tulis akun tersebut.
Begini pernyataan Lawless jika Gofar Hilman sudah bukan menjadi bagiannya terhitung mulai hari ini, Rabu 9 Juni 2021.
“Mulai hari ini kami menyatakan bahwa Gofar Hilman sudah bukan bagian dari Lawless Jakarta,” tutup pernyataan resmi tersebut.
Baca Juga: Waspada, Sebagian Wilayah Sumsel Masuk Musim Kemarau
Berita Terkait
-
Terkena Skandal Pelecehan, Gofar Hilman Sempat Curcol soal Cinta Tak Direstui
-
Deretan Potret Gofar Hilman Bareng Kendaraan, Bikin Artis Pengen Dibonceng
-
Dihantam Isu Pelecehan Seksual, Gofar Sempat Dihubungi Nikita Mirzani
-
Kasus Pelecehan Gofar Hilman, Nikita Mirzani : Mungkin Perempuannya Mau
-
Dua Korban Pelecehan Seksual Gofar Hilman Dipuji Berani Speak Up: Tetap Kuat!
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
BRI Tingkatkan Akses Pembiayaan UMKM Lewat KUR Mikro dan Kecil
-
Aturan Baru Solar Subsidi di Palembang: 14 SPBU Hanya Buka Jam Malam, 4 Langsung Ditutup
-
Rezeki Online Datang Lagi! Cek 8 Link Dana Kaget Hari Ini, Langsung Masuk ke Dompet Digital
-
Detik-detik Warga Temukan Guru PPPK OKU Sayidatul Fitriyah Tewas Terikat di Kontrakan
-
8 Mobil Bekas Turbo Terbaik di Bawah Rp250 Juta untuk Pengguna Harian