SuaraSumsel.id - Sosok istri ketiga almarhum Ustaz Uje memang masih tanda tanya. Sang istri, Umi Pipik pun masih belum mau membocorkan nama tersebut. Padahal, ia sendiri yang mengungkap jika istri ketiga almarhum suaminya tersebut ialah publik figur.
Jika sebelumnya, Oki Setiana Dewi yang disangkakan sebagai sosok istri ketiga ustaz Uje, namun kini Jeniffer Dunn juga disebut sebagai sosok istri ketiga tersebut.
Saat Oki Setiana Dewi disebut sebagai sosok istri ketiga, Umi Pipik turut membantahnya.
Namun kini, Kuasa hukum Jennifer Dunn, Firman Chandra juga bingung dengan sikap Umi Pipik yang masih bungkam saat nama kliennya terseret dalam isu poligami mendiang Ustaz Jefri Al Buchori alias Uje.
Baca Juga: 6 Warga OKU Timur Sumsel Ditangkap di Way Kanan, Ini Penyebabnya
Menurutnya, Umi Pipik bisa saja langsung membantah seperti yang dilakukan saat nama Oki Setiana Dewi masuk ke dalam daftar istri ketiga sang suami.
"Karena bagaimana pun Umi Pipik yang harus mengakhiri itu, seperti mengakhiri dengan Oki ‘Bukan Oki lho’ gitu kan," kata pengacara Jennifer Dunn, Firman Chandra ditemui di Bekasi, Selasa (25/5/2021).
Jeje sapaan akrab Jennifer Dunn sendiri sudah membantah tuduhan tersebut. Padahal kata Firman, tak seharusnya istri Faisal Harris itu membuat bantahan.
"Dan mba Jeje mengatakan itu bukan saya, kenapa harus dikaitkan lagi," ungkapnya.
Ia berharap Umi Pipik secepatnya mengungkap sosok istri ketiga Ustaz Jefri Al Buchori. Pasalnya, Jennifer Dunn yang tak tahu apa-apa jadi dirugikan atas isu tersebut.
Baca Juga: Ingin Melintas di Perbatasan Sumsel - Bengkulu? Polres Rejang Lebong Tawarkan Pengawalan
"Artinya segera hentikan, polemik ini berkembang liar, karena bagaimanapun akan mempengaruhi harkat martabat keluarga besar, bukan hanya mba Jeje aja, keluarga besar dari mas Haris. Jadi tolong segera diakhiri," tuturnya.
Berita Terkait
-
Abidzar Ultah, Kenang Momen Menyentuh Rayakan Bareng Uje Dulu: 12 Tahun Nggak Bareng...
-
Umi Pipik Dihina, Abidzar Al Ghifari Bertindak Tegas! Ini Langkah Hukum yang Diambil
-
Pernyataan Umi Pipik Usai Abidzar Al Ghifari Somasi Netizen yang Hina Dirinya
-
Fokus Perbaiki Sikap dan Cara Berpakaian, Abidzar Al Ghifari Rehat Sementara dari Dunia Akting
-
Kronologi Abidzar Al Ghifari Somasi Penghina Umi Pipik, Mantap Ambil Langkah Hukum
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Momen Haru 305 Lansia Indralaya Resmi Diwisuda, Ini Kisah di Baliknya
-
Helmy Yahya Resmikan AKKSI Sumsel: Misi Bangun Palembang Dengan Konten Positif
-
Cek Link Dana Kaget 15 April 2025! Saldo Gratis Cair, Bisa Langsung Bayar Listrik!
-
Sempat Gandeng RK, Kini Herman Deru Siapkan Rp100 Miliar Bangun Pasar Cinde
-
Pembelian Emas di Palembang Dibatasi, Harga Tembus Rekor Rp10,8 Juta per Suku