SuaraSumsel.id - Berbuka puasa memang tidak lengkap tanpa minuman yang menyegarkan. Salah satu yang menjadi pilihan ialah es teler. Disajikan dengan cepat, praktis juga bisa dibeli dengan harga yang cukup ekonomis.
Es teler juga terasa bergizi, karena terdiri dari buah yang padat serat dan mengeyangkan. Bahan pembuatannya cukup mudah diperoleh, dengan harga terjangkau, misalnya buah alpukat, kelapa muda dan nangka. Berikut ini, resep es teler yang praktis, cepat dan ekonomis.
Bahan-bahan membuat es teler sebenarnya juga bisa disimpan di lemari es. Misalnya, ingin disajikan pada beberapa hari lagi juga bisa, namun proses menyimpannya juga harus tepat.
Misalnya menyimpan alpukat, dan nangka yang harus kering di lemari pendiri.
Baca Juga: Polda Dirikan 46 Posko Penyekatan di Sumsel Selama Arus Mudik
Bahan-bahan es teler:
- Tiga buah alpukat
- 20 buah daging nangka
- 2 butir kelapa muda
- Es batu
- Susu kental manis
- Gula pasir (jika dirasa perlu)
Cara Membuat:
- Potong buah-buahnya lalu dicampur.
- Campur semua buah dan air kelapa
- Tata dalam gelas
- Beri es batu dan susu kental manis.
- Sajikan
Resep ini disajikan @dapur.uri.
Berita Terkait
-
Promo Spesial Es Teler untuk Nasabah BRI: Diskon Menarik di Bulan November!
-
BRI Berikan Diskon Jajan di Es Teler 77: Diskon 25% untuk Setiap Transaksi!
-
Anggaran Pembangunan Lebih Ekonomis, Surabaya Jadikan SERR Pengganti Tol Tengah Kota
-
Segarnya Es Teler Uda Al di Kota Jambi, Lengkap dengan Buah Durian
-
Masyarakat Pesisir Denpasar Diberi Pelatihan Ecoprint agar Mampu Kelola Limbah Jadi Produk Bernilai Ekonomis
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
AMAN Kaltim: Copot Kapolres Paser, Tuntaskan Kasus Penyerangan di Muara Kate
-
Tragedi di Paser, BEM KM Unmul Tuntut Keadilan dan Perlindungan untuk Masyarakat Adat
-
Ini Alasan Pemerintahan Prabowo Belum Gaspol Bangun Infrastruktur
-
Miris! Ribuan Anggota TNI-Polri Terseret Judi Online, Sinyal Pembenahan?
-
Lapor Mas Wapres ala Gibran: Kebijakan Strategis atau Populis?
Terkini
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?
-
WNA China Tewas Tertabrak Speedboat di Sumsel, Nakhoda Jadi Tersangka
-
Rayakan HUT Emas ke - 50, Semen Baturaja Sinergi Membangun Keberlanjutan
-
Demi Harga Diri, Novi Dipenjara: Kisah Ibu 2 Anak Berjuang dari Tetangga Genit