SuaraSumsel.id - Peristiwa kecelakan maut terjadi di ruas jalan tol Kayuagung-Palembang di kilometer 348, Kamis (29/4/2021) pagi sekitar pukul 09.00 WIB.
Kecelakaan yang menewaskan tiga orang penumpang ini viral di media sosial (medsos). Kondisi mobil Toyota Innova BG 1904 YE warna putih tersebut ringsek berat setelah menabrak bagian belakang truk.
Tampak juga seorang penumpang perempuan yang selamat berada di tengah terjepit dan berhasil dievakuasi keluar.
Informasi yang dihimpun, saat ini korban yang tewas di lokasi kejadian dan luka-luka telah dibawa ke RSUD Kayuagung. Sementara itu, personil Satlantas Polres OKI masih melakukan olah TKP.
Direktur Ditlantas Polda Sumsel Kombes Pol Hotman Cornelis Sirait mengatakan, bahwa benar telah terjadi kecelakan di Jalan Tol Kayuagung-Palembang saat ini anggota lalu lintas dan petugas tol masih melakukan evakuasi mobil.
Berdasarkan data yang didapat, mobil Inova berwana putih menabrak bagian belakang truk sehingga mengalami kerusakan parah, hampir separuh badan mobil masuk bagian belakang truk. Tiga orang meninggal dunia di lokasi kejadian satu orang penumpang perempuan selamat.
“Tiga orang meninggal dunia di lokasi kejadian. Satu orang penumpang selamat sudah dilarikan ke RSUD Kayuagung,” kata Direktur Ditlantas Polda Sumsel Kombes Pol Hotman Cornelis Sirait, saat dikonfirmasi awak media.
Kontributor: Andika
Baca Juga: Polda Dirikan 46 Posko Penyekatan di Sumsel Selama Arus Mudik
Berita Terkait
-
Toyota Jual 1.012 Unit Mobil di IIMS 2021, Innova Paling Laris
-
Mobil CRV Terbalik di Jalan, Sopirnya Gadis 17 Tahun, Mabuk dan Tak Ada SIM
-
Brakk! Tabrak Bak Sampah, Pemotor Tewas di Jalan Letda Made Putra
-
Brak! Bus Tabrak Lima Pelajar di Padang Panjang, 3 Siswa SD Tewas
-
Brakk! Tabrakan Beruntun 3 Kendaraan Besar, Bus dan Truk Terjun ke Sawah
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Langkah Tegas PT Bukit Asam: Tutup Jalur PETI dan Lindungi Aset Negara
-
7 Bedak Padat dengan SPF untuk Perlindungan Ekstra dari Sinar Matahari
-
Viral Guru SMK di Jambi Dikeroyok Siswa, Acungkan Celurit Saat Keributan di Sekolah
-
Sempat Lapor Balik Mahasiswi, Dosen yang Diduga Lakukan Pelecehan Dinonaktifkan Kampus
-
Bukan Satu Orang, Perundungan PPDS Unsri Disebut Menimpa Satu Angkatan Mahasiswa