SuaraSumsel.id - Belajar tatap muka bakal digelar Juli mendatang. Namun sebelumnya, Dinas Pendidiakn kota Palembang akan simulasi pada Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP) yang rencananya dilakukan Mei.
Kepala Dinas Pendidikan Kota Palembang, Ahmad Zulinto mengatakan beberapa sekolah yang ditunjuk guna melakukan simulasi yakni SDN 238, SDN 41, SMPN 17 dan SMPN 1 serta TK Pembina 2 Palembang.
“Kita sudah menunjuk dua SD dan SMP yang kita sampaikan provinsi untuk jadi sampling yakni SDN 238 dan 41 serta SMPN 17 dan SMPN 1 Palembang dan juga TK,” katanya seperti dilansir dari Sumselupdate.com - jaringan Suara.com, Selasa (27/4/2021).
Zulinto mengatakan, pihaknya pun saat ini masih melihat perkembangan penyebaran virus di Kota Palembang, yang dominan berzona merah.
“Sesuai dengn edaran gubernur dan menteri, Juli akan mulai tatap muka terbatas,” katanya.
Namun jadwal simulasi ini asih menunggu kepastian hasil rapat kordinasi.
“Kemarin kita sempat lakukan simulasi di salah satu SD yang ada di Kertapati bertepatan saat mereka melakukan ujian sekolah. Rencana tiga hari kita lakukan simulasi namun hanya dua hari langsung kita tutup karena melihat berita di Jabar terpapar Covid-19,” jelas ia.
Simulasi akan digelar maka sesuai prosedur juga akan dibatasi jumlah siswa di dalam ruangan sedangkan guru dan tenaga kependidikan saat ini sudah hampir 100 persen selesai divaksin.
Baca Juga: Polda Sumsel Siapkan Empat Mobil Vaksinasi COVID 19 Datangi Lansia
Berita Terkait
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Dukung Transformasi Perbankan Nasional, BRI Buka Rekrutmen BFLP Specialist 2026
-
Bank Sumsel Babel Perkuat Digitalisasi Keuangan Daerah melalui Implementasi SIPD RI
-
Siap-Siap! Besok PLN Padamkan Listrik di Palembang
-
Sumsel Capai Level Digital Tertinggi, BI Dorong Penguatan Proses Transaksi Daerah
-
PTBA Sukses Gelar Kompetisi Safety Driving untuk Keselamatan Berkendara di Area Tambang