SuaraSumsel.id - Seorang perempuan terduga teroris menyerang Mabes Polri, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Rabu (31/3/2021) sore. Ia sempat menodongkan senjata kepada petugas kepolisian yang sedang berada di pos jaga.
Dari video CCTV Mabes Polri, perempuan berjilbab biru dan rok hitam panjang tersebut berjalan mengarah ke pos jaga yang terletak di gerbang depan Mabes Polri.
Di depan pos penjagaan itu ada seorang petugas kepolisian tengah duduk di kursi panjang. Ketika petugas itu berdiri dan berjalan ke pos penjagaan, orang tersebut agak menghindar sembari membelokan arah jalannya.
Terduga teroris tersebut langsung mempercepat langkah dan mengarahkan senjata ke pos tersebut.
Baca Juga: Kepengurusan Kubu Moeldoko Ditolak, Ini Reaksi DPD Partai Demokrat Sumsel
Sejumlah anggota polisi yang berada di pos pun sempat ke luar namun tidak berani mendekat karena terduga teroris itu sedang memegang senjata api.
Keberadaannya pun diketahui oleh anggota polisi lain. Saat tengah kebingungan, terduga teroris tersebut langsung ditembak mati. Hingga saat ini belum diketahui apakah perempuan itu adalah teroris atau tidak.
Sumber: Suara.com
Berita Terkait
-
Melawan PTDH, Rudy Soik, Polisi Pengungkap Penimbunan BBM di NTT Berniat Datangi Mabes Polri
-
Tia Rahmania Lakukan Konsultasi Hukum di Mabes Polri Terkait Tudingan Penggelembungan Suara
-
Usman Hamid dan Guru Besar FH UI Datangi Mabes Polri, Pertanyakan Aksi Represif Polisi Tangani Demonstran
-
Lagi Melintas di Belakang Mabes Polri, Mobil Wartawan Tempo Diserang Orang Tak Dikenal
-
Adang Daradjatun Desak Polri Usut Kasus Vina Cirebon dengan Scientific Crime Investigation
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
Terkini
-
Raih Best API Initiative, BRI Komitmen untuk Terus Berinovasi bagi Layanan Nasabah
-
Cerita Pilu Novi Tolak Bayar Uang Damai Rp60 Juta, Padahal Dilecehkan Tetangga
-
Robby Minta Prabowo Turun Tangan: Kisah Video Viral Dugaan Pesta Sabu Lapas
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?