SuaraSumsel.id - Peristiwa bom bunuh diri yang terjadi di gerbang Gereja Katedral, Minggu (28/3/2021) juga menjadi perhatian Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Sumatera Selatan.
FKUB turut prihatin terkait aksi teror diduga bom bunuh diri yang menyasar kompleks Gereja Katedral di Jalan Kartini, Kota Makassar, Sulawesi Selatan tersebut.
“Kita sangat prihatin dan berharap peristiwa seperti itu tidak terjadi lagi. Marilah kita sadari bahwa ini adalah perilaku oknum dan bukan kehendak dan ajaran agama,” kata Ketua FKUB Sumsel, Mal An Abdullah seperti dilansir dari Sumselupdate.com - jaringan Suara.com.
Ia juga mengajak warga Sumatera Selatan, agar tetap tenang dan tidak panik. "Mari kita percayakan penanganan kasus ini sepenuhnya kepada petugas dan kita tidak terpancing dengan informasi dan isu yang tidak benar," ujarnya.
Baca Juga: Geliat dan "Demam" Olahraga Catur di Sumsel
Ia pun mengingatkan agar warga Sumatera Selatan meningkatkan kewaspadaan dan menjaga ketertiban dan keamanan agar suasana terus aman dan terkendali.
"Kalau ada hal-hal yang, mencurigakan mari kita laporkan kepada petugas yang berwajib,” tegas ia.
Berita Terkait
-
Bom Bunuh Diri Meledak di Ibu Kota Afghanistan, 6 Tewas Belasan Terluka
-
Serangan Teroris Mematikan di Pakistan Tewaskan 28 Orang, Termasuk 10 Tentara
-
Anak Didik Dr Azhari Ikut Ditangkap Densus, Ini Peran SU Terkait Bom Bunuh Diri di Polsek Astanaanyar
-
CEK FAKTA: Densus 88 Gerebek Rumah Anies Baswedan, Temukan 2 Paket Bom Bunuh Diri, Benarkah?
-
Ngeri! Korban Tewas Ledakan Bom Di Masjid Pakistan Tembus 100 Orang, Mayoritas Adalah Polisi
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
-
Trump Effect! Wall Street & Bursa Asia Menguat, IHSG Berpotensi Rebound
-
Baru Sebulan Jadi Bos NETV, Manoj Punjabi Mengundurkan Diri
-
Harga Emas Antam Meroket! Naik Rp14.000 per Gram Hari Ini
Terkini
-
Langkah Inovatif Bank Sumsel Babel di HUT ke-67 untuk Masa Depan Berkelanjutan
-
BRI Fellowship Journalism 2025: Beasiswa S2 Plus Pelatihan Keuangan untuk Jurnalis
-
LIVE Malam Ini! Debat Kedua Pilwalko Palembang: Siapa Punya Solusi Pembangunan?
-
Breaking News: Gedung PLN WS2JB Terbakar, Penyebab Masih Diselidiki
-
Leadership Camp GenBI: Bukan Cuma Pintar, Tapi Juga Kreatif dan Inspiratif