SuaraSumsel.id - Artis Cynthiara Alona mengakui bahwa ia tahu hotel miliknya dijadikan tempat prostitusi online dan aktivitas tersebut dilakukannya bersama dengan mucikari.
Hal tersebut disampaikan oleh Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Yusri Yunus.
"Ya, di sini dia (Cynthiara Alona) mengetahui langsung," ujar Yusri Yunus dalam jumpa pers di Mapolda Metro Jaya seperti dilansir dari matamata.com - jaringan Suara.com, Jumat (19/3/2021).
Yusri Yunus juga mengungkap jaringan prostitusi online tersebut saling berkaitan satu sama lain, termasuk Cynthiara Alona dengan para mucikari.
"Modusnya adalah ini para pelaku kerja sama. Mulai dari mucikari, sampai ke pengelola hotel sampai ke pemilik hotel. Kenapa keterlibatan pemilik hotel? Dia mengetahui," tegas Yusri Yunus.
Dia menjelaskan jaringan prostitusi online itu dilakukan melalui aplikasi Mi Chat. Dari situ, korban yang merupakan anak di bawah umur dijajakan kepada lelaki hidung belang.
"Kami sepakat, 15 orang ini adalah korban. Semuanya anak di bawah umur yang rata-ata umurnya 14 sampai 15 tahun," ungkapnya.
Dia menjelaskan jaringan prostitusi online itu dilakukan melalui aplikasi MiChat. Dari situ, korban yang merupakan anak di bawah umur dijajakan kepada lelaki hidung belang.
"Kami sepakat, 15 orang ini adalah korban. Semuanya anak di bawah umur yang rata-ata umurnya 14 sampai 15 tahun," ungkapnya.
Baca Juga: Pondok Pesantren di Sumsel Jadi Sub Penyalur Bahan Bakar Minyak
Setelah itu dia pun langsung ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan di Polda Metro Jaya.
Diberitakan sebelumnya, Hotel Alona digerebek polisi lantaran dijadikan tempat prostitusi online. Penggerebekan terjadi pada Selasa (16/03/2021) sekitar pukul 23.30 WIB.
Berita Terkait
-
Hotel Milik Cynthiara Alona Resmi Ditutup
-
Prostitusi Hotel Cynthiara Alona Terbongkar, Polisi Temukan Korban Remaja
-
Penampakan Artis Cynthiara Alona Berbaju Tahanan
-
Prostitusi Hotel Cynthiara Alona Sudah 3 Bulan, Tarifnya hingga Rp 1 Juta
-
Selain Kondom, Warga Dapati Obat Kuat di Sekitar Hotel Cynthiara Alona
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
7 Foundation Matte untuk Hasil Natural yang Gak Bikin Wajah Terlihat Flat
-
7 Bedak Tabur dengan Kandungan Skincare untuk Kulit Tetap Lembap dan Bebas Kusam
-
9 Bedak Tabur Murah di Indomaret untuk Kulit Berminyak, Dipakai MUA Profesional
-
10 Game Balap Mobil Terbaik 2026 untuk HP Spek Rendah, Grafis Halus Tanpa Lag
-
Kondisi Terkini Banjir OKU Timur: Warga Terima Sembako dan Janji Benih Padi