SuaraSumsel.id - Nissa Sabyan sempat menghilang usai kisah percintaannya dengan Ayus menjadi buah bibir. Keduanya diketahui menjalin hubungan hingga mengakibatkan istri Ayus, Ririe Fairus menggugat cerai Ayus.
Setelah itu, sosok Nissa Sabyan hilang ditelan bumi sejak munculnya isu perselingkuhan yang menggegerkan masyarakat itu.
Belum lama ini, muncul video yang memperlihatkan Nissa Sabyan.
Seperti dilansir terkini.id - jaringan Suara.com, untuk kali pertama sejak isu tidak sedap tersebut, Nissa muncul di pemilik akun @ndutkhece, ketika berbincang di kanal YouTube Gemoex Channel pada hari Jumat kemarin, 12 Maret 2021.
Baca Juga: Setahun Pandemi, Masyarakat Sumsel Melek Internet Naik Dua Kali Lipat
Nissa video call fansnya, dengan balutan hijab hitam tanpa polesan make up di wajahnya.
“Assalamualaikum,” sapa Nissa.
“Sehat, alhamdulillah,” ujar penggemar.
Tak lama setelah itu, tiba-tiba saja penggemar Nissa Sabyan terlihat hampir menangis.
“Itu kenapa nahan nangis,” tegur Nissa yang kemudian ia lanjutkan dengan sebuah pertanyaan mengenai band-nya.
Baca Juga: Menanggulangi Banjir, Lima Sungai di Sumsel Ini Dinormalisasi
"Masih dengerin lagu Sabyan? Jangan nangis, dong. Semangatin aku juga, dong. Jangan lupa makan, jangan lupa mandi, salam buat semuanya, ya,” pungkas Nissa sebelum mengakhiri video call cukup singkat itu.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Unggah Foto Kenangan, Prabowo Video Call dengan Didiet dan Titiek di Ultahnya ke-66
-
Tak Bisa Tampil Mesra dengan Ayus Sabyan di Depan Umum, Nissa Sabyan Ramai Dikasihani
-
Puan Ungkap Sempat Ada Rencana Megawati Video Call dengan Prabowo saat Lebaran, Tapi Batal karena...
-
Lebaran Tanpa Mudik? Ini 9 Aplikasi Video Call Terbaik untuk Jaga Silaturahmi!
-
Kembali Digeruduk Massa Tolak UU TNI, Fans JKT48 Ikut Kepung Gedung DPR
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
Terkini
-
Kemenangan Joncik-Arifai di PSU Empat Lawang: Raih Hampir 60 Persen Suara
-
Legal atau Ilegal? Ini Fakta JULO, Pinjol Resmi yang Sudah Terdaftar OJK
-
Viral Sampah Saat Kunjungan Prabowo, Senator Desak Evaluasi Tata Lingkungan
-
Gubernur Herman Deru Dorong Percepatan Opla dan Cetak Sawah Baru Sumsel
-
Buku Ajar Gajah Sumatra Diperkenalkan di SD OKI: Edukasi Satwa Dilindungi