SuaraSumsel.id - Dokter kecantikan Richard Lee mengunggah foto dirinya dan tulisan caption di media sosial instagramnnya. Tulisannya pun mengenai kondisinya dulu yang kere dan jelek.
Namun, lanjut dokter Richard Lee karena kreativitas dan kerja keras yang ia lakukan, maka mampu berada di posisi saat ini. Caption ini ternyata langsung disambar artis Nikita.
Nikita Mirzani ikut memberi kritik pada dokter Richard Lee yang tengah terlibat kasus dengan Kartika Putri dan Dewi Perssik.
Kemunculan Nikita Mirzani ada di salah satu komentar postingan Richard Lee yang mengulas masa lalunya.
Baca Juga: Saat Imlek, Tak Ada Zona Merah Covid 19 di Sumsel
Mengomentari unggahan itu, Nikita Mirzani memulainya dengan kalimat "Sekarang pun masih kok."
Ia pun menyentil pedas Richard Lee dengan kalimat menohok. Ia menyebut sang dokter sebagai sosok sok jagoan hingga bicara nyinyir.
"Sok jagoan, nyinyir tapi nggak tau kapasitas, Anda itu sebagai apa? Jayus lo lama-lama," kata ibu tiga anak ini.
Nikita Mirzani juga bertanya modus si dokter asal Palembang yang kerap ditinggikan para netizen ini.
"Merasa apa sih diagung-agungkan sama netizen. Nih orang lama-lama annoying nih," cetus bintang film Comic 8 tersebut.
Baca Juga: Sumsel Alokasikan Anggaran Rp 30 Miliar bagi Karhutla
Sehingga, Nikita Mirzani pun berharap agar masalah sang dokter bisa secepatnya diselesaikan. "Biar lo nggak berisik lagi," cetusnya.
Komentar Nikita Mirzani di media sosial dokter Richard tuai protes pula dari netizen. Mereka menganggap, Nitika Mirzaki manfaatkan situasi.
"Mulai deh digoreng sama ni orang biar dapet cuan. Jangan kasih panggung dok perempuan ini," sahut @r*******ra.
Sementara lainnya membela artis yang akrab disapa Nyai ini. "Gaskeun Nyi jangan kasih kendor," ucap @cla*********a.
Berita Terkait
-
Jadi Rahasia Nikita Mirzani Cepat Kaya, Bagaimana Doa dan Cara Sedekah Subuh yang Benar?
-
Suami Dihina Nikita Mirzani, Fitri Salhuteru Kasih Pesan Bijak
-
Mira Hayati Bos Skincare Tak Ditahan karena Hamil, Nikita Mirzani Sebut Gara-Gara Punya Uang
-
Sosok Isa Zega, Namanya Di-spill Nikita Mirzani di Polda Jatim
-
Fitri Salhuteru Bungkam soal Dugaan Sindiran Nikita Mirzani: Privasi Kami Tolong Dihargai
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
Terkini
-
Rayakan HUT Emas ke - 50, Semen Baturaja Sinergi Membangun Keberlanjutan
-
Demi Harga Diri, Novi Dipenjara: Kisah Ibu 2 Anak Berjuang dari Tetangga Genit
-
Membanggakan, Maylafazza Alkayla Giffary Raih Putri Anak Indonesia Pariwisata 2024
-
Dari Kaki Bukit Barisan, Kolaborasi Energi Senyawa Panas Menerangi Sumatera
-
BRI Catatkan Portofolio Pembiayaan Berkelanjutan Senilai Rp764,8 Triliun