SuaraSumsel.id - Film gendre horor memang terus booming di Indonesia, apalagi dengan mengangkat tema-tema memuja setan. Tapi dengan alur cerita demikian, sesungguhnya film horor akan membuat kuduk bergidik ngeri.
Berikut lima film horor Indonesia Indonesia yang benar-benar memuja setan dilansir dari Matamata.com - jaringan Suara.com :
Pengabdi Setan
Film dengan banyak penghargaan ini menceritakan tentang tiga anak bersedih karena ibunya sakit. Saat ibu sakit yang tidak biasa apa-apa ternyata menyimpan banyak rahasia.
Rupanya terkuak banyak rahasia dalam keluarga tersebut. Keluarga ini pun harus menelan rasa takut dan kesedihan yang berkepanjangan.
Sekte
Film garapan Derbi Romero ini menceritakan tentang wanita yang terbangun di sebuah rumah dan dihuni banyak orang. Wanita bernama Lia ini tengah kehilangan ingatannya.
Wanita ini banyak menemukan kejanggalan di rumah yang ia tinggali kini. Saat mengetahui hal yang sebenarnya, Lia pun mencoba melahirkan diri dari rumah tersebut.
Ratu Ilmu Hitam
Baca Juga: Isu Kudeta AHY, DPD Partai Demokrat Sumsel: Baru Tahu Ada Kader Ikut
Kisahnya berawal sebuah Panti Asuhan yang jauh dari kota yang mampu mendidik anak-anak menjadi orang sukses.
Sepuluh tahun kemudian, anak-anak Panti Asuhan sukses dengan istri dan anaknya ini pun kembali untuk berjumpa dengan pemilik Panti Asuhan ternyata sedang sakit keras.
Deretan peristiwa aneh mulai terjadi. Rupanya, pemilik Panti Asuhan menyimpan rahasia yang sebenarnya tidak diketahui oleh penghuninya.
Sebelum Iblis Menjemput
Film yang dibintangi Pevita Pearce dan Chelsea Islan tentang keluarga harmonis dan hangat. Di balik keharmonisan terkuak sang ayah menyembunyikan perjanjian dengan iblis.
Sepeninggal ayahnya, anak-anak ini pun harus menanggung kutukan atas perjanjian dengan Iblis tersebut. Mereka pun berjuang untuk lepas dan tetap hidup.
Berita Terkait
-
Curhat Merinding Cewek Nonton di Bioskop, Baru 20 Menit Langsung Pulang
-
Niat Nonton Film Horor di Bioskop, Endingnya Malah Merinding Beneran
-
Pesonanya Bikin Susah Fokus, Potret Artis Suzzanna Semasa Muda
-
Bocoran Sinopsis Dua Alam, Kisah Mencekam di Kuburan Belanda
-
Viral Aksi Maling Terekam CCTV, Netizen Mengira Cuplikan Film Horor
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
SFC Gaet AKBP Mario Ivanry Jadi Asmen Baru: Siap Dampingi Wapres di Laga Home
-
PT Semen Baturaja Tegaskan Integritas dan Keterbukaan Usai Penggeledahan Kejati Sumsel
-
DJP Klarifikasi Video Menkeu Purbaya Sidak Pegawai Pajak: Olahraganya Usai Jam Kantor
-
Tragis di Pulau Seliu Belitung: Kapal Tenggelam, 1 ABK Tewas Saat Evakuasi
-
Sinergi BRI dan Pemerintah Daerah Majukan Desa BRILiaN