SuaraSumsel.id - IK (26) , Warga Desa Sinar Dewa Talang Ubi, Penukal Abab Lematang Ilir (PALI) Sumatera Selatan hanya bisa tertunduk lemas saat polisi menciduknya.
Wanita berstatus janda anak satu ini, terpaksa diamankan karena diduga turut andil sebagai pelaku pencurian bersama pacarnya sendiri.
Keduanya bersekongkol mencuri rumah tetangganya saat ditinggal oleh sang pemiliknya.
Kapolres PALI AKBP Rizal Agus Triadi melalui Kasat Reskrim AKP Rahmad Kusnedy didampingi Kanit Pidum Ipda Arzuan, membenarkan penangkapan tersangka IK pada Selasa kemarin (26/1/2021) seperti dilansir dari Sumselupdate - jaringan Suara.com.
Baca Juga: Tawar HP Rp 4 Juta Bonus Kelon, Aksi Pembeli Ini Bikin Penjual Ngelus Dada
Polisi mengatakan pelaku telah masuk dalam Daftar Pencarian Orang (DPO) selama lebih kurang lima bulan terakhir. Penyelidikan kasusnya menyatakan jika ia bersama tersangka pacarnya merampok rumah tetangga.
Tugas IK ialah mengawasi situasi sekitar lokasi rumah, sedangkan pacarnya masuk melalui jendela rumah yang kebetulan tidak dikunci,
"Setelah berhasil menggondol handphone, dua pelaku kabur. Pacarnya berhasil ditangkap, sementara IK berhasil kabur,” terang AKP Rahmad Kusnedy, Rabu (27/1/21).
Berita Terkait
-
Jung Woo Sung Tolak Nikahi Moon Gabi, Ternyata Tengah Pacari Non-Selebriti
-
5 Gaya Liburan Medina Dina dan Gading Marten, Bakal Nikah Beda Agama?
-
4 Pacar dan Istri Pemain Keturunan Timnas Indonesia, Intip Juga Cewek Nathan Tjoe-A-On
-
Beda Pendidikan Susi Pudjiastuti vs Ridwan Kamil, Disentil Gegara Pidato Seksis Soal Janda
-
Berani Sentil Janda, Ini Adu Pendidikan Rieke Diah Pitaloka Vs Ridwan Kamil
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Viral Ibu Gendong Bayi Diamankan Terkait Dugaan Money Politik di Lubuklinggau
-
BMKG Prediksi Hujan Lebat di Sumsel Saat Pilkada: Ini Daftar Terkena Dampak
-
Aset Pemprov Sumsel yang Hilang Selama 73 Tahun Akhirnya Ditemukan
-
Gempa Beruntun Guncang OKU, BPBD Imbau Masyarakat Tetap Tenang
-
Semen Baturaja Raih Penghargaan SNI Award 2024: Bukti Komitmen Kualitas