SuaraSumsel.id - Sebanyak 11 pendaki yang rerata berusia anak baru gede, berasal dari Bengkulu dan Pagaralam, Sumatera Selatan terpaksa dilarang (blacklist) oleh pengelola Gunung Dempo.
Mereka kedapatan nekat melakukan pendakian meski sudah terbit larangan dan penutupan Gunung Dempo pada saat malam tahun baru lalu guna mencegah penyebaran virus covid 19.
Ketua Brigade, Arindi menceritakan kejadian bermula pada 29 Agustus 2020, enam orang dari rombongan ini datang ke kawasan Gunung dempo guna registrasi di Balai Registrasi Gunung Merapi Dempo (Brigade) dengan alasan berkemah.
Kemudian, tanpa sepengetahuan, lima orang lainnya menyusul tanpa mendaftar terlebih dahulu, sehingga dinilai pendakian mereka ini ilegal.
Baca Juga: Gunung Dempo Dibuka Setelah Tahun Baru, Puluhan Karung Sampah Diangkut
Pada 31 Desember, ke 11 orang ini kembali ke Gunung Dempo dan nekat mendaki.
"Atas tindakan mereka ini, 11 orang ini akhirnya kita blacklist mendaki Gunung Dempo selama dua tahun, terhitung 5 Januari 2021," katanya, Kamis (7/1) seperti dilansir dari Fornews (Jaringan Suara.com).
Pendakian illegal mereka ini terkuak pada tanggal 4 Januari 2021, setelah orangtua salah satu pendaki melaporkan anaknya belum pulang karena naik Gunung Dempo.
Akhirnya, pihak Brigade menerjunkan dua tim. Satu tim menuju Shelter 1 dan 2, sedangkan tim 2 menuju puncak Gunung Dempo. Diketahui pendakian mereka bukan pada jalur resmi dan beruntungnya para pendaki nakal ini berhasil ditemukan tim pencari. (Fornews).
Baca Juga: Jumlah Kasus Covid-19 di Jabar Meningkat Setelah Perayaan Tahun Baru
Berita Terkait
-
Pendaki Gunung Lilie Wijayati Tutup Usia, Rekan Kenang Sosoknya yang 'Kuat'
-
Puluhan Pelayat Kenang Jasa Mamak Pendaki di Ibadah Penghiburan
-
Ekspedisi Carstensz Berujung Duka: Dua Pendaki Meninggal, Fiersa Besari Ikut Rombongan
-
Jenazah Dua Pendaki Wanita Gunung Cartenz Dipulangkan Hari Ini ke Jakarta
-
Duka di Puncak Cartenz: Jenazah Lilie Wijayanti Akan Dipulangkan ke Jakarta
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan