SuaraSumsel.id - Syekh Ali Jaber dikabarkan dirawat di ICU usai beberapa waktu lalu mengonfirmasi terkena Covid-19.
Sebuah foto Syekh Ali Jaber dirawat menggunakan ventilator pun viral di sejumlah media. Menanggapi kabar tersebut, Yayasan Syekh Ali Jaber pun angkat bicara.
Dalam unggahan di akun Instagram @yayasan.syekhalijaber, pihak yayasan memberikan penjelasan secara resmi.
"Kami kabarkan, saat ini beliau masih dalam perawatan intensif di salah satu Rumah Sakit di Jakarta. Kondisinya pun semakin membaik, tim medis menyampaikan apa adanya, bahwa perkembangannya cukup bagus dan terus menunjukan peningkatan," tulis akun tersebut, dikutip Suara.com.
Baca Juga: Syekh Ali Jaber Tak Sadarkan Diri, Murid Bacakan Al Baqarah Tiap Subuh
Pihak yayasan mengabarkan bahwa kondisi Syekh Ali Jaber saat ini sudah semakin membaik.
Selain itu, pihaknya membenarkan bahwa saat ini Syekh Ali Jaber tengah melakukan perawatan intensif di sebuah rumah sakit di Jakarta.
Meski demikian, pihak yayasan mengatakan Syekh Ali Jaber masih harus tetap istirahat total.
"Namun, Syekh Ali masih harus tetap istirahat total secara terkontrol dan terukur, demi memperbaiki dan memulihkan kembali beberapa gangguan jasmani yang terjadi akibat Covid-19," lanjutnya.
Pihak yayasan juga mengatakan bahwa selama Syekh Ali Jaber dirawat, timnya masih terus melanjutkan kegiatan rutin yang dilakukan sang ustaz.
Baca Juga: Ragam Penyebab Hingga Gejala Penyakit Asma, Benar Cuma Sesak Napas?
"Disaat-saat Syekh Ali Jaber dalam perawatan medis, Kami berupaya meneruskan hobi beliau, merutinkan SEDEKAH SUBUH dan beliau gemar membaca Surat AL-BAQARAH setiap hari," tulisnya.
Berita Terkait
-
Tips Hemat Beli Skincare, Tetap Glowing di Tengah Ekonomi Gonjang-ganjing
-
Dear Pak Prabowo! Orang RI Kini Cemas, Mau Belanja Kudu Mikir 1.000 Kali
-
Kala Masyarakat Beralih Investasi Emas di Tengah Ketidakpastian Ekonomi
-
Perjalanan Spiritual Titiek Puspa Temukan Tuhan dalam Islam: Sempat Bertemu Bidadari
-
Pesan Titiek Puspa yang Kini Dianggap Tanda Akan Pergi Selamanya: Bye Bye
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
TKA SPMB SMA 2025 Sumsel Diminta Dihapus! Ini Alasan Ombudsman
-
Deklarasi Damai PSU Empat Lawang Ricuh? Paslon HBA-Henny Dihadang Masuk
-
Kejutan Rabu Malam! Dapatkan Dana Kaget Gratis dari Aplikasi DANA 16 April 2025
-
Intip Menu Makan Bergizi Gratis Prabowo untuk Ibu Hamil dan Balita di Palembang
-
Curhat Calon Pengantin Palembang: Pilu Emas Mahal, Terpaksa Beralih ke Uang