SuaraSumsel.id - Potret sebuah mobil pick up disulap jadi kolam renang ini mendadak membuat publik jadi mengenang masa kecil.
Momen yang terekam dalam sebuah unggahan TikTok itu sukses membuat warganet iri dengan bocah-bocah yang sedang bersenang-senang di dalam bak pick up yang diisi air.
Bersenang-senang di jalan bersama rekan-rekan tercinta tak harus dilakukan dengan menaiki kendaraan mewah dan mahal.
Buktinya, sekelompok pemuda ini bisa melakukannya dengan hanya bermodalkan mobil pick up beserta terpal.
Baca Juga: Antisipasi Diadang Macet Tahun Baru, Begini Posisi Tuas Gigi Mobil Matik
Viral di media sosial, sebuah video yang memperlihatkan aksi nyeleneh sekelompok lelaki di jalanan. Video tersebut diunggah oleh akun TikTok bernama @korbanpelariann.
Dalam video tersebut, terlihat momen saat sekeompok pemuda ini bersenang-senang di bak pick up yang sudah disulap menjadi kolam renang mini.
*Untuk menuju video terkait, klik di sini.
Bak tersebut terlihat dibubuhi terpal, sebelum akhirnya diisi dengan air. Lalu para penumpang mobil ini berendam di kolam tersebut sembari bertelanjang dada.
Sambil jalan-jalan, mereka terlihat asyik bercengkrama sembari bermain air, sementara di belakangnya terdapat seorang pemotor yang mengabadikan momen tersebut.
Baca Juga: Pakai Mobil Matik dan Terjebak Macet Akhir Tahun, Tuas Gigi Mesti Begini
Dilihat dari kendaraanya, mobil ini diduga berjenis Suzuki Carry edisi lawas.
Berita Terkait
-
Titan Run 2025 Kembali Digelar, Kali Ini Ada Mobil Sebagai Hadiah!
-
Mobil Terendam Banjir? Jangan Langsung Nyalakan Mesin
-
Krisis Neta Auto: Ketika Janji Mobilitas Listrik Berujung Tuntutan Diler
-
Mobil Pribadi Dijual Anak, Komeng Elus Dada Tak Dapat Kendaraan Dinas Jadi DPD RI
-
BYD Perlahan Lampaui Penjualan Toyota, Ternyata Ini Model Paling Diminati
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Momen Haru 305 Lansia Indralaya Resmi Diwisuda, Ini Kisah di Baliknya
-
Helmy Yahya Resmikan AKKSI Sumsel: Misi Bangun Palembang Dengan Konten Positif
-
Cek Link Dana Kaget 15 April 2025! Saldo Gratis Cair, Bisa Langsung Bayar Listrik!
-
Sempat Gandeng RK, Kini Herman Deru Siapkan Rp100 Miliar Bangun Pasar Cinde
-
Pembelian Emas di Palembang Dibatasi, Harga Tembus Rekor Rp10,8 Juta per Suku