
"Kami harus mendatangkan beberapa pemain besar untuk memperjuangkan segalanya, tapi Anda harus membayarnya. Bagaimana kami akan membayar PSG? Membawa Neymar akan sangat mahal."
Messi Terang-terangan Ingin Pergi dari Barcelona
Kapten Barcelona secara terang-terangan mengakui bahwa dia ingin bermain untuk klub lain di liga yang berbeda di masa mendatang. Messi mengincar Major League Soccer, MLS.
"Saya berpikir untuk pindah ke Amerika Serikat dan bermain di liga Amerika," ungkapnya.
Baca Juga: Barcelona Tak Punya Uang, Lionel Messi: Mustahil Pulangkan Neymar!
"Saya ingin tetapi saya tidak tahu apa yang akan terjadi."
![Kapten Barcelona Lionel Messi tiba di Pusat Latihan Ciutat Esportiva Joan Gamper di Sant Joan Despi, Barcelona, pada Senin (7/9/2020), jelang bergulirnya kembali kompetisi Liga Spanyol musim 2020/21. [AFP]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2020/09/07/75186-lionel-messi.jpg)
Perpisahan
Messi menegaskan bahwa dia tidak tahu apa yang akan dia lakukan di musim panas tahun depan. Dengan kata lain ia kerap melontarkan tanda tanya tentang masa depannya.
Namun jika dicermati, dalam banyak kesempatan Messi kerap mengulang ekspresi yang mungkin dianggap sebagai sikap pesimistis akan perkembangan Barcelona FC.
"Jika saya pergi, saya ingin kembali ke klub," kata Messi
Baca Juga: Messi Punya Grup WhatsApp Bareng Suarez dan Neymar, Bicarakan Apa Saja?
"Jika saya pergi, saya akan kembali untuk tinggal di Barcelona," katanya lagi di kesempatan berbeda.
Berita Terkait
-
Drama 6 Gol di Liga Champions! Barcelona Dipaksa Imbang 3-3 oleh Inter Milan
-
Fun Fact: Maarten Paes Patahkan Rekor Klub Lionel Messi
-
Semifinal Liga Champions: Link Live Streaming Barcelona vs Inter Milan dan Jadwal Kick Off
-
Anak Juara Liga Champions Junior, Pelatih Timnas Indonesia: Ayah Bangga!
-
Statistik Ganas Maarten Paes saat Hancurkan Klub Lionel Messi
Terpopuler
- Joey Pelupessy Mengeluh Usai Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa...
- 7 Produk Viva Ampuh Hilangkan Flek Hitam: Wajah Cerah, Harga Ramah Mulai Rp13 Ribuan
- Apa Hukum Gagal Bayar Pinjol Legal OJK 2025? Bikin Nama Buruk hingga Terancam Pidana!
- Pascal Struijk Tak Ada di Skuat Leeds United, ke Indonesia Urus Naturalisasi?
- CEK FAKTA: Kabar Program Pembuatan SIM Gratis Tahun 2025
Pilihan
-
Monolog Paramita: Kisah Ontosoroh Modern dari Panggung Teater untuk Indonesia Masa Kini
-
Mengulik Geely Geome Xingyuan, Mobil Terlaris di China yang Bakal Tantang Wuling Binguo di Indonesia
-
BREAKING NEWS! Persija Jakarta Pecat Carlos Pena, Ini Penggantinya
-
Wonogiri Geger! Jasad Wanita Ditemukan Dicor, Diduga Korban Pembunuhan
-
5 Skuter Matic Murah di Bawah Rp 20 Juta, Solusi Pekerja Keras dan Mobilitas Ngirit
Terkini
-
Desakan Buruh Diakomodasi, Gubernur Sumsel Janji Sahkan UMSP Dalam Sepekan
-
Belanja Hemat dan Berkualitas, Produk Private Label Indomaret Jawabannya
-
Viral Video Siswi SMP di Palembang Berkelahi, Usulan Wajib Militer Muncul
-
Ribuan Buruh Geruduk DPRD Sumsel di Hari Buruh, Desak Revisi Upah Sektoral
-
Puluhan Korban Tertipu Rekrutmen Fiktif PT KAI, Uang Lenyap Pekerjaan Tak Pernah Ada