SuaraSumsel.id - Bukan rahasia umum lagi, jika Indonesia memiliki beban utang yang sangat besar. Pemerintah tiap tahunnya memiliki keajiban membayar cicilan hutang tersebut kepada lembaga pemberi utang.
Alokasi anggaran melunasi utang juga terbilang tidak sedikit.
Seorang warganet berusaha membeikan solusi atas hal tersebut.
Dalam sebuah video yang diunggah di akun Tiktok dirtysmokingchill, seorang pria mencoba memberikan solusi pemerintah untuk bisa melunasi hutang tersebut.
Baca Juga: Resmi Diluncurkan, Ini Spesifikasi Smart TV Nokia TV 75-inch
"Cuman mau ngasih solusi," tulis akun dirtysmokingchill, dikutip Suara.com.
Tapi, solusi yang diberikan pria tersebut justru membuat warganet ngakak. Pria bernama Joplin Mirwan itu memberikan saran agar pemerintah membuka kanal Youtube.
"Kalau Indonesia punya banyak hutang, kenapa pemerintah nggak bikin channel Youtube aja," tulisnya dalam video tersebut.
Dia mengatakan, Pemerintah nantinya bisa meminta masyarakat untuk men-subcribe kanal tersebut.
Masyarakat diminta untuk menonton video tanpa melewati iklan.
Baca Juga: Seharga Rp 600.000, Ini Spesifikasi Redmi Watch
"Terus seluruh rakyat Indonesia suruh subscribe. Nonton video tanpa di skip iklan tonton sampai habis dilakukan rutin," lanjutnya.
Menurut Joplin, hal itu bisa membantu pemerintah membayar hutang negara apabila dilakukan beberapa tahun.
"Pasti selama beberapa tahun bisa bayar hutang negara," jelasnya.
Namun di akhir video, Joplin justru takut uang yang didapatkan dari Youtube justru dikorupsi.
Sementara, masyarakat bisa rugi kuota dan waktu karena harus menonton video yang dibuat pemerintah.
"Eh tapi jangan nanti bisa dikorupsi. Kita bisa rugi kuota dan waktu," ujarnya.
Sontak, warganet pun mengapresiasi ide Joplin. Warganet juga memberikan saran konten yang bisa dibuat pemerintah.
Terus kontennya berisi prank antar pejabat pemerintah," balas akun xici27.
"Cerdas lu bro!" komentar akun Aldino Persi.
Sumber: suara.com
Berita Terkait
-
Prediksi 2014 Fahri Hamzah Soal Utang Jokowi Kembali Viral, Netizen: Ramalan Terbukti
-
Ekonom Sebut Utang Peninggalan Jokowi Tak Berpengaruh Terhadap Pertumbuhan Ekonomi, Ini Penjelasannya
-
Utang Membengkak, Indonesia Berisiko Alami Krisis Ekonomi jika Gaya Pemerintahan Prabowo Meniru Jokowi
-
Cek Fakta: Prabowo Usut Utang Negara Ilegal
-
Cek Fakta: Seluruh Pekerja Kereta Cepat Bandung-Jakarta Asal China, Rakyat Hanya Kebagian Bayar Utang Negara
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Langkah Inovatif Bank Sumsel Babel di HUT ke-67 untuk Masa Depan Berkelanjutan
-
BRI Fellowship Journalism 2025: Beasiswa S2 Plus Pelatihan Keuangan untuk Jurnalis
-
LIVE Malam Ini! Debat Kedua Pilwalko Palembang: Siapa Punya Solusi Pembangunan?
-
Breaking News: Gedung PLN WS2JB Terbakar, Penyebab Masih Diselidiki
-
Leadership Camp GenBI: Bukan Cuma Pintar, Tapi Juga Kreatif dan Inspiratif