SuaraSumsel.id - Ustaz Yusuf Mansur menjalani perawatan akibat terpapar virus yang tengah mewabah saat ini, virus covid 19. Ia pun harus menjalani pengobatan di rumah sakit.
Dalam video yang beredar di media sosial, nampak ustaz yang tengah di rawat di ruang khusus isolasi pasien covid 19, memperlihatkan kondisi yang cukup bugar.
Ia berdiri bersama dengan perawat dan tim medis yang merawatnya. Pada video yang juga diunggal @infolampung itu nampak ustaz tersenyum sambil melipat tangannya di dada.
Nampak tiga oang medis yang mengelilingi ustaz Yusuf Mansur.
Baca Juga: Positif Corona, Ustaz Yusuf Mansur Dilarikan ke RSPAD
Mereka pun memberikan simbol tangan yang menyatakan kecintaan terhadap sang ustaz.
Nampaknya, hari ini ialah hari ulang tahun ustaz mansyur.
Ia pun mendapatkan ucapan dari perawat di rumah sakit.
Pada ucapan yang ditulis dalam selembar kertas lalu ditempelkan di kaca ruang rawat sang ustaz nampak ucapan sekaligus tiga doa yang samatkan.
Berikut kutipan ucapan tersebut Selamat Milad Ustaz Yusuf Mansur, Barakkalah Fil Umrik.
Baca Juga: Putri Ustaz Yusuf Mansur Ceritakan Kronologi Ayahnya Terpapar Covid-19
Semoga Allah melimpahkan keberkahan untuk ustaz bersama keluarga, Lekas pulih. Semoga hasil swab berikutnya negatif. Sehat Selalu dan Tetap Semangat.
Berita Terkait
-
Terbukti Ingkar Janji, Ustaz Yusuf Mansur Wajib Ganti Rugi Rp5 Miliar ke Investor Batu Bara
-
Tingkat Kesabaran Nikita Mirzani Hadapi Lolly Dipuji Ustaz Yusuf Mansur
-
Beda dari Paus Fransiskus, Wirda Mansur Dijemput Mobil Rp1 Miliar saat Jadi Tamu Raja Salman
-
Wirda Mansur Dijodoh-jodohkan dengan Sabda Ahessa, Reaksi Ustaz Yusuf Mansur Digunjing
-
Unggahan Wirda Mansur Dikomentari Mantan Pacar Wulan Guritno, Ustaz Yusuf Mansur Beri Reaksi Seperti Ini
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Aset Pemprov Sumsel yang Hilang Selama 73 Tahun Akhirnya Ditemukan
-
Gempa Beruntun Guncang OKU, BPBD Imbau Masyarakat Tetap Tenang
-
Semen Baturaja Raih Penghargaan SNI Award 2024: Bukti Komitmen Kualitas
-
Jalur Pendakian Gunung Dempo Ditutup Sementara, 68 Pendaki Dievakuasi
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas dan Gaya Hidup Sehat, BRI Hadir di OPPO Run 2024