SuaraSumsel.id - Seorang pria mendadak jadi perhatian publik saat mempertontonkan aksi dramatisnya menyatakan cinta di di depan publik.
Sayangnya, aksi yang seharusnya menjadi momen romantis itu hancur seketika seiring pacar pertamanya datang dan membanting bunya yang ia pegang.
Sebuah video yang merekam momen seorang pria tertangkap basah oleh kekasihnya saat hendak menembak wanita lain viral di media sosial.
Rencana pria itu gagal seketika. Padahal, dia sudah naik ke panggung dan disaksikan oleh banyak pasang mata.
Akun Instagram @ndorobeii ikut membagikan rekaman video terciduknya seorang pria yang rasa malunya tak lagi terbendung ini.
Dalam video itu, terlihat sang pria sudah ambil posisi untuk segera menembak seorang wanita.
Dia sudah berlutut dan siap memberikan calon pacar barunya seuntai bunga.
Akan tetapi, tiba-tiba datang seorang wanita lain yang ternyata adalah pacar pria tersebut.
Kontan saja, dia langsung merebut bunga yang dibawa sang pria lalu membuangnya.
Baca Juga: Kocak! Curhatan Wisudawan ITB Viral: Buat yang Jomlo, Cepat Cari Pacar
Di atas panggung, dia tampak marah dan kesal dengan pacarnya yang tak disangka main belakang, mengkhinati dirinya.
Kendati sudah coba ditenangkan oleh orang-orang di sekitar panggung, wanita itu tetap saja berapi-api.
"Jahat kamu ya," teriaknya lantang.
Sementara itu, sang pria tampak memasang wajah pasrah dan diam begitu saja.
Kekinian, video yang dibagikan oleh akun Instagram @ndorobeii tersebut telah disukai ribuan orang dan dibanjiri berbagai macam komentar. Lihat videonya DI SINI.
"Ngapain malu-maluin sendiri pakai nyamperin. Tinggal diemin aja pura-pura gak kenal," ujar @vins_ayu.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
7 Fakta Dugaan Bullying PPDS Mata RSMH, Kemenkes Bakal Sampai Setop Program
-
7 Amalan Sunnah Menjelang Ramadan agar Puasa Lebih Ringan bagi Muslim Sibuk
-
PTBA Salurkan Beasiswa Ayo Sekolah untuk Dukung Pendidikan Inklusif dan Berkelanjutan
-
5 HP Murah untuk Atasi Kebutuhan Belajar Berbasis AI, Pilihan Aman Pelajar & Mahasiswa
-
Listrik Padam Hari Ini dan Besok, Warga Palembang Wajib Cek Jadwal Pemadaman PLN