SuaraSumsel.id - Tingkah fans Chelsea yang satu ini dijamin bikin geleng-geleng kepala. Bagaimana tidak, ia rela menggunakan dekorasi berbau serba The Blues dalam pernikahannya.
Potret pasangan tersebut kemudian viral di media sosial. Adalah akun Twitter @alexasaffira yang pertama kali mengunggah foto tersebut bertuliskan 'pernikahan adat London'.
Saat mendengar pernikahan adat London, mungkin membayangkan suasana pernikahan seperti royal wedding ala Inggris. Namun, pasangan ini punya ide lain.
Pernikahan pasangan ini ternyata mengambil tema khas klub Chelsea. Ruangan tempat resepsi didekorasi serba biru, mulai dari warna tirai, ada pula banner bertuliskan Chelsea yang disertai logo klub asal London tersebut.
Baca Juga: Pernikahan Adat London Ini Viral, Cocok Jadi Inspirasi Pecinta Bola!
Sementara, karpet yang digunakan untuk alas pelaminan juga memiliki logo klub sepak bola Chelsea. Seserahan pernikahan tersebut juga memakai jersey Chelsea.
Tema Chelsea tersebut juga bisa terlihat di beberapa mas kawin yang diberikan. Sementara, pengantin memakai busana biru dan putih.
Sejak dibagikan pada Rabu (18/11/2020), cuitan @alexasaffira itu viral dan sudah disukai lebih dari 3,1 ribu kali.
Warganet juga tampak ramai memberikan komentar. Selain terkesan, ada pula pecinta bola yang terinspirasi.
"Penghulunya Drogba," komentar salah satu akun.
Baca Juga: Liverpool Krisis Pemain: Salah Positif Covid Lagi, Bek Rhys Williams Cedera
"Kalau gua, baju pengantin sama orang-orang yang dateng harus pakai jersey Chelsea, minimal harus bawa syal, sambil nyanyiin anthem Chelsea."
Berita Terkait
-
Jelang Manchester United vs Wolverhampton Malam Ini: Jadwal, Prediksi, dan Head to Head
-
Hasil Manchester City vs Everton: Matheus Nunes cs Perlu Banyak Keringat Buat Menang
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Tak Terbebani Juara, Arne Slot Pilih Nikmati Laga Liverpool Kontra Leicester City
-
Liga Europa dan Harapan Terakhir Manchester United Hindari Bencana Finansial
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Batik Tulis Soedjono Bangkit Bersama BRI Menuju Pasar Global
-
Jejak Emansipasi Ratu Sinuhun: Perempuan Hebat dari Bumi Sriwijaya
-
Detik-Detik Mencekam Simpang Veteran Palembang: Ratusan Remaja Bersiaga Tawuran
-
PSU Empat Lawang Panas! Joncik Unggul Hitung Cepat, Budi Antoni Klaim Menang
-
Weekend Makin Ceria: Ada Kejutan Dana Kaget Menantimu Sabtu 19 April 2025