SuaraSumsel.id - Kebersihan gigi merupakan hal yang sangat penting untuk diperhatikan. Dokter Spesialis Kedokteran Gigi Anak di RS Pondok Indah , Avianti Hartai mengatakan, seseorang yang tidak merawat gigi dengan baik, berisiko memiliki masalah gigi seperti gigi berlubang dan karies atau pengikisan.
Gigi berlubang bisa terjadi saat gula atau sisa makanan tak dibersihkan dengan benar. Hal tersebut membuat bakteri jahat menempel dan membuat gigi berlubang.
“Jika gigi sudah berlubang maka perlu dilakukan pengobatan. Makanya lebih baik melakukan pencegahan dengan merawatnya sedini mungkin," ujar Avianti dalam pernyataannya secara virtual beberapa waktu lalu.
Lebih lanjut kata dia, gigi berlubang ternyata bisa menular ke gigi lainnya. Hal ini terjadi karena bakteri streptococcus penyebab gigi berlubang dapat mengkontaminasi air liur.
Baca Juga: Menyikat Gigi Ekstra Diklaim Bisa Bantu Terlindung dari Virus Corona
“Bila dibiarkan gigi berlubang itu akan menular, lalu jika abai tentu akan mencapai pulpa atau saraf gigi sehingga anak atau orang dewasa merasakan nyeri. Kondisi lainnya bisa berujung munculnya nanah, bisul hingga bengkak ke area wajah terutama pipi dan mata."
Ia menyarankan pemilik gigi berlubang untuk segera ke dokter yang kompeten untuk mengantisipasi terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan lebih lanjut ke depan.
"Biasanya masyarakat ini pada menyepelekan dan bandel karena gigi berlubang,tetapi seharusnya disarankan untuk cepat segera konsultasikan kepada dokter, jangan dibiarkan karena itu sangat berbahaya," tuturnya.
Berita Terkait
-
Bagnaia dan Martin Duel Sengit di Malaysia, Bos Ducati Senang Bukan Main
-
Jenis-jenis Gigi Palsu: Mana yang Sesuai untuk Anda?
-
Tips Mengatasi Rasa Takut ke Dokter Gigi
-
Kista Gigi: Penyebab dan Cara Mengatasinya
-
Menjembatani Ketimpangan, Kembara Nusa Beri Akses Pengobatan Gigi Gratis untuk Masyarakat Sumba
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Setelah Dihitung, Wamenhub Bilang Harga Tiket Pesawat Bisa Turun di Libur Nataru
-
Luhut Yakin Prabowo Bisa Capai Pertumbuhan Ekonomi 8%, Ini Strateginya
-
Teken Dealership Agreement Eksklusif, MAB Jadi Distributor Resmi Truk Yutong di Indonesia
-
Tol Balikpapan-Samarinda Sepi Peminat Meski Persingkat Waktu Menuju IKN, Apa Alasannya?
-
IKN Tak Berpenghuni? Akademisi Sindir Minta Jokowi yang Jadi "Penunggunya"
Terkini
-
Membanggakan, Maylafazza Alkayla Giffary Raih Putri Anak Indonesia Pariwisata 2024
-
Dari Kaki Bukit Barisan, Kolaborasi Energi Senyawa Panas Menerangi Sumatera
-
BRI Catatkan Portofolio Pembiayaan Berkelanjutan Senilai Rp764,8 Triliun
-
Tragis! Dua Nyawa Melayang dalam Kebakaran Mobil di Tol Baleno
-
Dapatkan BMW dan Voucher Diskon 99% di BRImo FSTVL