SuaraSumsel.id - Raffi Ahmad pernah berurusan dengan hukum pada 2013 lalu. Saat itu ia berurusan dengan hukum akibat dugaan penyalahgunaan narkoba.
Raffi Ahmad mengungkap hal itu di kanal YouTube Deddy Corbuzier.
"Gue dulu narkoba pernah, cewek banyak," kata Raffi Ahmad pada video yang diunggah, Minggu (4/10/2020).
Deddy Corbuzier sempat memberikan sanggahan, bahwa jenis obat yang digunakan Raffi Ahmad tak termasuk ke dalam narkoba.
Baca Juga: Raffi Ahmad Mimpi Basah 3 Kali Seminggu, Pernah di Mobil
"Pada saat itu belum dimasukkan ke narkoba kan?" tanya Deddy Corbuzier.
Namun Raffi Ahmad mengabaikan pertanyaan Deddy Corbuzier dan malah mengungkap fakta baru. Ia menyatakan ada alasan di balik penggunaan obat tersebut.
"Jadi itu sebenernya gue nakalnya dulu itu untuk obat perangsang," ungkap Raffi Ahmad.
Deddy Corbuzier yang mendengar pengakuan itu terkejut. Dia pun langsung melontarkan kata umpatan.
"Anj***," kata duda satu anak ini.
Baca Juga: Ketahuan Rafathar, Nyali Raffi Ahmad Ciut saat Ingin Begituan
Selanjutnya, host Okay Bos ini mengatakan bahwa baru pertama kali mengungkap fakta itu.
"Nih baru gue buka disini. Hahahaa. Ya jadi obat itu yang buat cewe-cewe...," ujar Raffi Ahmad yang tak melanjutkan kalimatnya tapi ia malah joget-joget di hadapan Deddy Corbuzier.
Menyandang gelar artis papan atas dan memiliki uang banyak, Raffi Ahmad tak memungkiri sempat menjadi sosok yang sering gonta-ganti pasangan. Termasuk menggunakan obat tersebut sebagai perangsang.
"Gue emang badung parah. Jadi pas dicek emang nggak positif narkoba," tuturnya.
Kendati baru terungkap sekarang, Deddy Corbuzier menduga hal ini telah diketahui Nagita Slavina. Sehingga masa lalu itu pun bisa diterima istri Raffi Ahmad ini.
"Tapi bini lo kan tahu," kata Deddy Corbuzier.
Namun Raffi Ahmad memberikan jawaban mengejutkan. Dia berseloroh sang istri akan tahu setelah menonton video ini.
"Nggak, nggak harus tau semua. Jadi tahu dah," ucapnya sembari tertawa.
Berita Terkait
-
Ikut Kampanye Ahmad Luthfi, Cara Salim Raffi Ahmad ke Jokowi Jadi Sorotan: Sebegitunya Nyembah..
-
RK Ngumpul Bareng Influencer 9 Hari Jelang Pilkada di Kemayoran, Kehadiran Jokowi Ditunggu
-
Tak Hanya Kampung Boncos yang Marak Peredaran Narkoba, Rano Karno: Banten Juga Dulu Wilayah Merah
-
Denny Sumargo Bongkar Motif Satroni Rumah Farhat Abbas, Singgung Harga Diri
-
Beda Latar Belakang Melody Eks JKT48 vs Raffi Ahmad: Ada yang Disebut Tak Cocok Promosikan Petani Milenial
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
5 HP Redmi Sejutaan dengan Baterai Lega dan HyperOS, Murah Tapi Kencang!
-
Hak Masyarakat Adat di Ujung Tanduk, Koalisi Sipil Kaltim Mengecam Kekerasan di Paser
-
Waspada, Kebiasaan Matikan Lampu Motor di Siang Hari Bisa Berujung Bui
-
Kenaikan PPN 12% Jadi Nestapa Kelas Menengah, Orang Kaya Sulit Dipajaki?
-
Pusing Dah! Isu Dipecat, Shin Tae-yong Dibebankan Menang Lawan Arab Saudi di Tengah Rekor Buruk Timnas Indonesia
Terkini
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?
-
WNA China Tewas Tertabrak Speedboat di Sumsel, Nakhoda Jadi Tersangka
-
Rayakan HUT Emas ke - 50, Semen Baturaja Sinergi Membangun Keberlanjutan
-
Demi Harga Diri, Novi Dipenjara: Kisah Ibu 2 Anak Berjuang dari Tetangga Genit