SuaraSumsel.id - Seorang petani di Ogan Ilir, Sumatera Selatan, Reza bin Rohimin, 18 terpaksa berurusan dengan polisi.
Setelah kedapatan memiliki sepucuk senjata api (senpi) rakitan jenis patahan termasuk amunisi berukuran 9 mm.
Pengungkapan kasus bermula dari laporan masyarakat yang mengaku resah melihat pelaku sering membawa senjata api rakitan di Dusun Begayut Kecamatan Pemulutan Kabupaten Ogan Ilir.
“Pelalu dicurigai sering membawa senjata api guna tindakan kejahatan,” kata Kasat Reskrim Polres Ogan Ilir, AKP Robi Sugara Minggu (20/9/2020).
Dari laporan itu, tim reserse Polres Ogan Ilir langsung melakukan penyelidikan. Pengintaian dimulai pada Sabtu (19/9/2020) sekitar pukul 00.30 wib dini hari.
Tim menemukan pelaku yang berada di SPBU Pegayut Kecamatan Pemulutan Kabupaten. Setelah berhasil mengamankan, di pinggang pelaku senjata api berikut amunisinya.
“Berdasarkan pengakuannya, senpi rakitan tersebut miliknya dan telah dimilikinya beberapa waktu ini,” sambung ia
Saat diamankan, pelaku tidak melakukan perlawanan dengan senpi rakitannya.
Atas kepemilikan senpi tersebut, pelaku terancam pasal 1 ayat 1 UU darurat nomor 12 tahun 1951 mengenai penguasaan serta penggunaan senjata api, amunisis dan bahan peledak.
Baca Juga: Hore! Prakiraan Musim Hujan Sumsel di Oktober
“Tapi kami masih perdalami asal muasal senpi tersebut,” tutup Kasat.
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
7 Foundation Matte untuk Hasil Natural yang Gak Bikin Wajah Terlihat Flat
-
7 Bedak Tabur dengan Kandungan Skincare untuk Kulit Tetap Lembap dan Bebas Kusam
-
9 Bedak Tabur Murah di Indomaret untuk Kulit Berminyak, Dipakai MUA Profesional
-
10 Game Balap Mobil Terbaik 2026 untuk HP Spek Rendah, Grafis Halus Tanpa Lag
-
Kondisi Terkini Banjir OKU Timur: Warga Terima Sembako dan Janji Benih Padi