SuaraSumsel.id - Setelah menjalani isolasi mandiri selama 14 hari di rumah, akhir ia dinyatakan negatif dari virus corona disease (Covid 19).
"Sudah empat kali diambil SWAB dan hasilnya dinyatakan negatif. Pak Sekda juga sudah lakukan isolasi mandiri" ungkap Direktur RSUD Kayuagung, Dr. T Mirda Zulaicha, kepada suara.com Jum'at, (11/9)
Sekda OKI dinyatakan positif terjangkit Coranavirus Diseas (Covid-19) dan langsung menjalani karantina di Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Muhammad Husein Palembang belum lama ini.
Setelah itu, ia pun menjalani prosedur isolasi. Husin akhirnya diperbolehkan pulang oleh tim dokter lantaran sehat secara klinis dan dinyatakan negatif berdasarkan hasil pemeriksaan terakahir.
Baca Juga: Tambah Lagi, Peserta Pilkada di Sumsel Terkonfirmasi Positif Covid 19 !
“Setelahnya, pak Sekda mengikuti prosedur menjalani isolasi mandiri di rumah selama 14 hari,” terang Mirda.
Pada 9 September 2020, RSUP Muhammad Husein Palembang mengumumkan hasil sampel swab test keempat yang dijalankan Sekda Husin.
Melalui pesan WhatsApp Sekda Husin membagi kiat sembuh dari Covid-19.
Menurutnya, dengan manajemen stres dan motivasi diri ialah upaya mempercepat penyembuhan selama masa isolasi mandiri. "Kita tidak boleh stres, kita harus fokus. Semakin banyak pikiran, imun semakin menurun, tergantung semangat,” ucapnya.
Selain memanajemen pikiran, mengkonsumsi makanan yang sehat, berjemur sekaligus menjalankan olahraga di pagi hari menjadi sangat penting dalam penyembuhan saat terpapar virus covid 19.
Baca Juga: Rumah Sakit Kewalahan, Sumsel Masuk 10 Provinsi Terbanyak Pasien Covid 19
“Selama tiga pekan, saya menjalani itu saat perawatan di rumah sakit dan isolasi mandiri di rumah,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
Fakta Polisi Aniaya Mantan dan Todongkan Pistol Ternyata Positif Narkoba
-
Revisi UU ASN 2025: Poin-poin Penting dan Kontroversi
-
Demi Konten Ekstrem, 5 Fakta Aksi Berbahaya Bule Rusia Naiki KA Batu Bara
-
Detik-detik Pemerintah Umumkan Tukin Dosen dan ASN Akan Cair Juli 2025
-
Drama di Hari Bahagia: Bus Pengantin Terperosok, Mempelai Wanita Histeris di Jalan
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
BRImo Makin Canggih, Super Apps Bilingual Siap Manjakan Pengguna
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel