SuaraSumsel.id - Pernahkah Anda bertanya-tanya mengapa pakaian hasil laundry selalu memiliki aroma harum yang segar dan tahan lama, bahkan setelah disimpan berhari-hari di dalam lemari?
Aroma khas tersebut berasal dari penggunaan parfum laundry khusus, yang tidak hanya memberikan keharuman menyenangkan, tetapi juga mengandung bahan aktif untuk menjaga pakaian tetap segar dan bebas dari bakteri.
Kini Anda tidak perlu lagi pergi ke laundry hanya demi mendapatkan wangi seperti itu. Saat ini Anda bisa menciptakan keharuman laundry profesional di rumah menggunakan parfum laundry paling wangi terbaik yang tersedia di pasaran.
Menggunakan parfum laundry berkualitas bukan hanya sekadar membuat pakaian wangi. Berbagai penelitian menunjukkan bahwa aroma harum mampu meningkatkan suasana hati, menenangkan pikiran, hingga menambah rasa percaya diri.
Aroma yang menyenangkan berkontribusi pada peningkatan performa fisik dan kognitif, sekaligus mengurangi stres dan membantu tidur lebih nyenyak.
7 Parfum Laundry Paling Wangi dan Tahan Lama
Melansir dari situs hallo sehat, berikut daftar parfum laundry yang memberikan keharuman maksimal dan tahan lama:
1. BRM Parfum Laundry Premium
BRM adalah pilihan tepat untuk Anda yang ingin parfum multifungsi. Tak hanya untuk pakaian, tetapi juga aman digunakan untuk karpet, sofa, jas, dan dasi. Dilengkapi kandungan antijamur dan tidak menyebabkan iritasi kulit, produk ini aman digunakan setiap hari.
2. Real Clean Parfum Laundry
Real Clean hadir dengan aroma premium yang mewah dan bisa bertahan hingga 2 minggu di dalam lemari. Produk ini telah lolos uji laboratorium dan efektif membasmi 99,99 persen bakteri, termasuk Salmonella Typhimurium.
3. PROKLEEN Fabric Spray Antibacterial Perfume
Parfum laundry dari PROKLEEN dibuat dengan teknologi Australia, bebas fosfat, dan mengandung desinfektan yang mampu membunuh bakteri serta kuman. Wanginya diklaim bisa bertahan hingga 30 hari. Cocok digunakan untuk berbagai jenis pakaian rumah tangga maupun usaha laundry profesional.
4. SEBERSIH Perfume Laundry
Dibuat dengan teknologi high perfume concentrate, parfum dari SEBERSIH memiliki aroma yang kuat namun tidak menyengat. Hadir dalam dua varian, yaitu Deep Night dan Ocean Musk, dikemas dalam ukuran jumbo 5 liter. Cocok untuk keperluan rumah tangga besar atau laundry skala kecil.
Tag
Berita Terkait
-
Mengenal Apa Itu Parfum Feromon, Benarkah Bisa Bikin Lawan Jenis Tergoda?
-
4 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Cokelat untuk Pencinta Wangi Manis, Beri Kesan Hangat
-
5 Parfum Miniso Awet untuk Kondangan, Semakin Berkeringat Makin Wangi
-
7 Parfum Pria Aroma Vanilla yang Unik dan Berkarakter, Wangi Semerbak Meninggalkan Jejak
-
7 Parfum Unisex Lokal Aroma Sabun yang Bisa Dipakai Bersama Pasangan
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Penyebab Cloudflare Down, Sebabkan Jutaan Website dan AI Lumpuh
-
Format dan Jadwal Babak Play Off Piala Dunia 2026: Adu Nasib Demi Tiket Tersisa
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
Terkini
-
5 Mobil Bekas Manual Paling Fun to Drive yang Jarang Orang Tahu
-
8 Mobil Bekas Paling Ideal untuk Road Trip Lintas Pulau yang Wajib Diburu
-
Anti Minyakan! Ini 5 Bedak Tabur Murah tapi Kualitasnya Juara, Mulus Tanpa Cakey
-
BRI Raih Tiga Penghargaan ASRA 2025 atas Keunggulan Pelaporan Keberlanjutan Bertaraf Global
-
BRI Jaga Kelestarian Lingkungan melalui Program Yok Kita Gas