Suhardiman
Kamis, 05 Juni 2025 | 12:36 WIB
Ilustrasi - Menu Olahan Daging Kurban dan Cara Memasaknya. [ChatGPT]

Cara memasak: Tumis bawang merah, bawang putih, cabai, dan jahe. Masukkan daging, aduk rata.
Tambahkan air, kecap manis, kol, tomat, daun salam, dan serai. Masak hingga daging empuk dan kuah menyusut.

4. Semur Daging

Semur daging bercita rasa manis gurih dengan kuah kecap.

Cara memasak: Tumis bawang merah, bawang putih, pala, cengkih hingga harum. Masukkan daging, aduk rata.

Tambahkan kecap manis, sedikit air, dan rempah lain. Masak perlahan hingga daging empuk dan kuah menyusut.

5. Bakso Daging Sapi

Bakso cocok untuk stok lauk atau camilan.

Cara memasak: Haluskan daging sapi setengah beku, campur tepung tapioka, es batu, kaldu bubuk, lada, gula, garam, putih telur, bawang goreng, dan baking powder.

Bentuk bulat, rebus di air mendidih hingga mengapung, lalu tiriskan.

6. Perkedel Daging

Perkedel daging adalah kentang tumbuk dicampur daging cincang.

Cara memasak: Tumis bawang merah dan bawang putih, masukkan daging giling, masak hingga matang.

Campur dengan kentang kukus yang sudah dilumatkan, tepung panir, ketumbar, garam, dan telur. Bentuk bulat, goreng hingga matang.

7. Dendeng Balado

Dendeng balado adalah daging sapi iris tipis yang digoreng dan dibalur sambal balado.

Load More