SuaraSumsel.id - Ibadah puasa Ramadan akan identik dengan waktu imsak atau imsakiyah. Waktu imsak atau imsakiyah menjadi penanda bagi umat muslim yang akan melaksanakan ibadah puasa Ramadan.
Berikut jadwal imsak atau imsakiyah kota Palembang, Lubuklinggau dan Prabumulih yang berlaku pada Kamis 4 April 2024.
Bulan Ramadan akan identik dengan ibadah puasa yang diawali dengan makan sahur sebagai penanda dimulainya.
Ibadah puasa dengan menahan makan dan minum serta hal-hal yang membatalkannya dimulai dari waktu imsak atau awal terbitnya matahari sampai dengan waktu sholat magrib. Ibadah puasa Ramadan merupakan ibadah yang hanya ada di bulan Ramadan.
Baca Juga: Jadwal Imsak 4 April 2024 Kota Palembang, Lubuklinggau dan Prabumulih
Di bulan Ramadan, seluruh ibadah akan mendapatkan pahala berlimpah. Sebelum melaksanakan ibadah puasa hendaknya membaca niat puasa Ramadan.
Berikut niat ibadah puasa Ramadan:
نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ فَرْضِ شَهْرِ رَمَضَانَ هذِهِ السَّنَةِ لِلهِ تَعَالَى
Nawaitu shauma ghadin ‘an adā’i fardhi syahri Ramadhāna hādzihis sanati lillāhi ta‘ālā
Artinya:
Baca Juga: Jadwal Imsak Wilayah Banyuasin, Ogan Ilir dan Ogan Komering Ilir 3 April 2024
“Aku berniat puasa esok hari demi menunaikan kewajiban bulan Ramadhan tahun ini karena Allah ta’ala.”
Jadwal imsak kota Palembang:
Waktu Imsak: 04.35 WIB
Waktu Subuh: 04.47 WIB
Waktu Dzuhur: 12.09 WIB
Waktu Ashar: 15.09 WIB
Waktu Magrib: 18.13 WIB
Waktu Isya: 19.21 WIB
Jadwal imsak kota Lubuklinggau:
Waktu Imsak: 04:45 WIB
Waktu Subuh: 05:00 WIB
Waktu Dzuhur: 12:17 WIB
Waktu Ashar: 15:16 WIB
Waktu Magrib: 18:20 WIB
Waktu Isya: 19:31 WIB
Jadwal imsak kota Prabumulih:
Waktu Imsak: 04:40 WIB
Waktu Subuh: 04:50 WIB
Waktu Dzuhur: 06:01 WIB
Waktu Ashar: 12:12 WIB
Waktu Magrib: 15:12 WIB
Waktu Buka Puasa : 18:16 WIB
Waktu Isya: 19:25 WIB
Inilah jadwal imsak kota-kota besar di Sumsel seperti Kota Palembang, Lubuk Linggau dan Prabumulih pada Kamis 4 April 2024. Selamat berpuasa Ramadan.
Berita Terkait
-
Jadwal Imsak dan Adzan Subuh Depok Sebulan Penuh, Catat Agar Buka Puasa Ramadhan 2024 Tidak Telat
-
Jadwal Imsak dan Adzan Subuh Bekasi Sebulan Penuh, Pastikan Puasa Tidak Lupa Baca Niat
-
Waktu Berbuka Puasa Hari Ini Se-Indonesia, 13 Maret 2024, Download Jadwal Imsak Ramadhan Lengkap!
-
Jadwal Imsakiyah Ramadhan 2024 Makassar Sebulan Penuh, Waktu Buka Puasa Hari Ini Jam Berapa?
-
Dari Ucapan Religius hingga Imsakiyah, Ini Cara 3 Capres Sambut Ramadhan di Medsos
Tag
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Tim Resmob Tangkap Pelaku Pembunuhan Tragis di Morowali yang Kabur ke Kaltim
-
Potret Nadia Raysa Mantan Marselino Ferdinan: IG-nya Diserbu Penggemar Usai Menang Lawan Arab
-
Harga Emas Antam Terbang Tinggi Jelang akhir Pekan, Tembus Rp1.520.000/Gram
-
Dinilai Hina Janda, Ridwan Kamil Kena Semprot Susi Pudjiastuti: Mau Omong Apa?
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
Terkini
-
Raih Best API Initiative, BRI Komitmen untuk Terus Berinovasi bagi Layanan Nasabah
-
Cerita Pilu Novi Tolak Bayar Uang Damai Rp60 Juta, Padahal Dilecehkan Tetangga
-
Robby Minta Prabowo Turun Tangan: Kisah Video Viral Dugaan Pesta Sabu Lapas
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?