SuaraSumsel.id - Masing-masing pasangan calon atau paslon Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 menggelar hitung cepat di seketeriatan bersamanya. Keseluruhan hitung cepat dipusatkan di Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel).
Paslon nomor urut 1 Anies-Muhaimin menggelar hitung cepat di dua tempat di Palembang, sedangkan paslon 2, Prabowo Subianto menggelarnya di seketeriatan bersama TKD. Begitu juga palon nomor urut 3, Ganjar Pranowo dan Mahfud MD.
Tim Pemenangan Daerah Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (AMIN) akan menggelar pemantauan langsung hasil pemilihan presiden (Pilpres) didua lokasi Seketariat Bersama Tim Pemenangan Wilayah dan Kantor DPD PKS Sumsel.
“Insya Allah kita akan memantau hasil quick count usai pemilihan,” tegas Ketua Tim Kampanye Daerah (TKD) AMIN Sumsel, Fauzi Amro, Selasa (13/2/2024).
Fauzi menyebut proses penghitungan suara akan langsung terkoneksi ke Tim Pemenangan Nasional AMIN yang ada di pusat. Pihaknya akan memastikan suara di daerah tak hilang diakibat kecurangan-kecurangan.
“Kita sudah melakukan pelatihan di DPD untuk saksi di lapangan mengenai teknis perhitungan suara,” ujarnya menjelaskan.
Sementara di paslon nomor 2, kegiatan pemantauan hasil Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 di Posko TKD Sumsel, di Jalan Jenderal Sudirman, KM 4 Palembang.
“Ada nanti, kita fokuskan pemantauan quick count di posko pemenangan,” tegas Sekretaris TKD Sumsel, Islan Hanura melansir sumselupdate.com-jaringan Suara.com.
Islan mengatakan, tak hanya TKD saja yang akan berkumpul untuk memantau penghitungan cepat. Pihaknya pun mengajak masyarakat yang ingin hadir memantau langsung dapat datang ke posko pemenangan.
“Boleh siapa saja hadir tidak hanya TKD. Kita juga akan memantau hasil di TPS,” ujarnya
Sedangkan paslon nomor urut 3, Ganjar Pranowo juga menggelar hitung cepat di sseketariatan bersama yang kekinian menggunakan rumah pribadi suami Megawati Soekarnoputri, Taufik Kiemas.
Berita Terkait
-
Resmi! Basuki Terpilih Jadi Ketum Kagama Gantikan Ganjar Pranowo
-
Pede Menangkan Pram-Rano Satu Putaran, 15 Ribu Relawan Anies 'Anak Abah' Siap Jaga Ketat TPS pada 27 November
-
Outfit Anies Baswedan di Baliho Pramono-Rano Bikin Salfok, Netizen: Unjokowisme
-
Endorse Prabowo ke RK Masih Abu-abu, Ini 'Daerah Kekuasaan' Anies-Ahok buat Menangkan Pramono di Jakarta
-
Jokowi dan Prabowo Disebut Tak Masalah Pramono jadi Gubernur Jakarta, Asal...
Tag
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
Terkini
-
WNA China Tewas Tertabrak Speedboat di Sumsel, Nakhoda Jadi Tersangka
-
Rayakan HUT Emas ke - 50, Semen Baturaja Sinergi Membangun Keberlanjutan
-
Demi Harga Diri, Novi Dipenjara: Kisah Ibu 2 Anak Berjuang dari Tetangga Genit
-
Membanggakan, Maylafazza Alkayla Giffary Raih Putri Anak Indonesia Pariwisata 2024
-
Dari Kaki Bukit Barisan, Kolaborasi Energi Senyawa Panas Menerangi Sumatera