SuaraSumsel.id - Masing-masing pasangan calon atau paslon Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 menggelar hitung cepat di seketeriatan bersamanya. Keseluruhan hitung cepat dipusatkan di Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel).
Paslon nomor urut 1 Anies-Muhaimin menggelar hitung cepat di dua tempat di Palembang, sedangkan paslon 2, Prabowo Subianto menggelarnya di seketeriatan bersama TKD. Begitu juga palon nomor urut 3, Ganjar Pranowo dan Mahfud MD.
Tim Pemenangan Daerah Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (AMIN) akan menggelar pemantauan langsung hasil pemilihan presiden (Pilpres) didua lokasi Seketariat Bersama Tim Pemenangan Wilayah dan Kantor DPD PKS Sumsel.
“Insya Allah kita akan memantau hasil quick count usai pemilihan,” tegas Ketua Tim Kampanye Daerah (TKD) AMIN Sumsel, Fauzi Amro, Selasa (13/2/2024).
Fauzi menyebut proses penghitungan suara akan langsung terkoneksi ke Tim Pemenangan Nasional AMIN yang ada di pusat. Pihaknya akan memastikan suara di daerah tak hilang diakibat kecurangan-kecurangan.
“Kita sudah melakukan pelatihan di DPD untuk saksi di lapangan mengenai teknis perhitungan suara,” ujarnya menjelaskan.
Sementara di paslon nomor 2, kegiatan pemantauan hasil Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 di Posko TKD Sumsel, di Jalan Jenderal Sudirman, KM 4 Palembang.
“Ada nanti, kita fokuskan pemantauan quick count di posko pemenangan,” tegas Sekretaris TKD Sumsel, Islan Hanura melansir sumselupdate.com-jaringan Suara.com.
Islan mengatakan, tak hanya TKD saja yang akan berkumpul untuk memantau penghitungan cepat. Pihaknya pun mengajak masyarakat yang ingin hadir memantau langsung dapat datang ke posko pemenangan.
“Boleh siapa saja hadir tidak hanya TKD. Kita juga akan memantau hasil di TPS,” ujarnya
Berita Terkait
-
Ngaku Titisan Eyang Putri, Dukun Setubuhi Mahasiswi 7 Bulan Hingga Hamil
-
Di Forum Parlemen, Puan Tegas Tolak Relokasi Warga Palestina: Gaza Itu Rumah Mereka
-
Mitra Makan Bergizi Gratis di Palembang Ungkap Fakta Berbeda Soal Pembayaran
-
Cek Fakta: Jokowi Sebut Pertemuan Prabowo dan Megawati Langgar Etik Politik
-
Jokowi Masih Dianggap 'Bos', Ganjar Komentari Matahari Kembar
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
BRImo Makin Canggih, Super Apps Bilingual Siap Manjakan Pengguna
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel