SuaraSumsel.id - Jaringan Merah Putih (JMP) 08 Kecamatan se-Kota Palembang deklarasi dan konsolidasi pengurus pemenangan Capres Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka di wilayah Sumsel, Sabtu (20/1/2024).
Deklarasi JMP 08 dihadiri Ketua Tim Kampanye Daerah (TKD) Sumsel Pemenangan Prabowo Gibran Mawardi Yahya.
“Target kemenangan Prabowo-Gibran 65 persen di Sumsel, apabila Palembang naek di atas 50 persen insya Allah kemenangan,” ujarnya, usai yel yel Prabowo Gibran Presiden menang satu putaran.
Melansir sumselupdate.com-jaringan Suara.com, Mawardi Yahya mengungkapkan kampanye Prabowo Subianto akan dilakukan bersama Dewa 19 di kota Palembang.
“Insyaallah, Prabowo Gibran akan kita ajukan ke Palembang kembali berbarengan dengan konser Dewa 19 rencana tanggal 6 Februari 2024,” cetusnya.
Ketua DPD JMP 08 Sumsel, M Jasmadi Pasmeindra, SH. MH mengintruksikan seluruh pengurus JMP 08 se Kecamatan kota Palembang agar membentuk di tingkat kelurahan.
“Target dari pengurus kecamatan yang dibentuk ini membentuk minimal 10 orang di setiap kelurahan. Berharap kemenangan Prabowo Gibran di kota Palembang Maksimal,” ucapnya.
Melansir sumselupdate.com-jaringan Suara.com, Jasmadi selaku ketua JMP 08 Sumsel berharap kemenangan 65 persen.
Berita Terkait
-
Pimpinan Komisi I DPR Harap Para Calon Dubes RI Harus Satu Visi Dengan Presiden Prabowo
-
Momen Prabowo Cium Hajar Aswad saat Menunaikan Ibadah Umrah
-
Prabowo dan Pangeran MBS Bentuk Dewan Koordinasi Tertinggi: Era Baru Hubungan Indonesia-Arab Saudi?
-
Momen Langka Prabowo di Tanah Suci: Masuk Kakbah, Cium Hajar Aswad
-
Dari Tanah Suci, Prabowo Instruksikan Tindakan Penyelamatan Penumpang dan Kru KMP Tunu Pratama Jaya
Terpopuler
- Eks Pimpinan KPK: Ustaz Khalid Basalamah Bukan Saksi Ahli, Tapi Terlibat Fakta Kuota Haji
- Jahatnya Sepak Bola Indonesia, Dua Pemain Bidikan Persija Ditikung di Menit Akhir
- 5 Rekomendasi Bedak Tahan Air dan Keringat Murah: Anti Luntur Sepanjang Hari
- Klub Impian Masa Kecil Jadi Faktor Jay Idzes Terima Pinangan Aston Villa
- 6 Mobil Bekas 7 Seater Termurah: Nyaman untuk Keluarga, Harga di Bawah Rp 70 Juta
Pilihan
-
Olahraga Padel Kena Pajak 10 Persen, Kantor Sri Mulyani Buka Suara
-
Sering Kesetrum Jadi Kemungkinan Alasan Ade Armando Dapat Jatah Komisaris PLN Nusantara Power
-
Sosok Chasandra Thenu, Selebgram Ambon Akui Dirinya Pemeran Video Viral 1,6 Menit
-
Harga Emas Antam Kembali Longsor, Kini Dibanderol Rp 1.907.000/Gram
-
Azizah Salsha, Istri Pratama Arhan Dihujat Habis-habisan Promosi Piala Presiden 2025
Terkini
-
Ekspor Menggeliat! Kilang Pertamina Plaju Sumbang Devisa USD 452 Juta Sepanjang 2024
-
Jangan Sampai Ketinggalan, 3 Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Siapa Cepat Dia Dapat
-
Terungkap! Jejak Pitis, Koin Kesultanan Palembang Ternyata Sudah Dicatat Sejak 1819
-
Jangan Asal Klik! Pinjol Ilegal Masih Mengintai di Sumbagsel, Ini Cara Aman Kelola Keuangan Digital
-
Inflasi Sumsel Naik Tipis, Tapi Masih Aman! Ini Langkah Pemerintah Kendalikan Harga Pangan