SuaraSumsel.id - Ribuan masyarakat di Kelurahan Muara Rupit, Kecamatan Rupit, Kabupaten Musirawas Utara (Muratara), Sumatera Selatan (Sumsel) menghadiri tabligh akbar Ustaz Abdul Somad (UAS).
Dalam tabligh akbar tersebut, UAS sempat membahas sekaligus mengutuk tindakan serangan Israel ke Palestina. UAS menyinggung mengenai kebiadaban zionisme Israel terhadap masyarakat Palestina.
“Tak perlu masuk Islam dan tak perlu menjadi muslim untuk melihat kebengisan Israel terhadap masyarakat Palestina, tapi cukup menjadi manusia,” kata UAS.
Takbligh yang berlangsung Sabtu (21/10/2023) siang itu juga dihadiri santri dan santriwati Pondok Pesantren Tazakka di Ps Surulangun, Kecamatan Rawas Ulu, Kabupaten Muratara.
Baca Juga: Pj Gubernur Agus Fatoni Pastikan Stok Beras di Sumsel Tersedia Hingga Maret 2024
Dalam kegiatan ini diawali pembacaan kitab suci Alquran yang dibacakan oleh Wakil Bupati Muratara H Innayatullah.
UAS dalam tabligh akbar di Kecamatan Rupit, Kabupaten Muratara hari ini, merupakan rangkaian kegiatannya di Provinsi Sumsel.
Di mana pada Minggu (22/10/2023) juga dilakukan serangkaian kegiatan UAS di Palembang.
Melansir sumselupdate.com-jaringan Suara.com, pada pukul 18.00 WIB, UAS juga akan menghadiri juga kegiatan doa bersama untuk almarhum Habib Mahdi di Masjid Sopiah yang berada di Jalan Perum Pemkot, Gandus, Kecamatan Gandus, Kota Palembang, Sumsel.
Baca Juga: Berkas 25 Pelaku Pembakar Lahan di Sumsel Dilimpahkan, Terbanyak dari OKI
Berita Terkait
-
Cek Fakta: Ustaz Abdul Somad ke Menag Yaqut: Anda Menteri Agama Umat Islam atau Vatikan
-
Adu Sanad Ilmu Agama Islam UAS vs Kiai Imad, 2 Ulama yang Bertikai karena Nasab Habib
-
Saling Serang UAS vs Kiai Imad Soal Nasab Habib, Sampai Keluar Tuduhan Miring
-
Pesan Menohok UAS untuk Rhoma Irama cs yang Menolak Habib: Lihat Nanti 20 Tahun Lagi
-
Momen Adik Syahrini Akrab Temani Reino Barack Olahraga Jadi Omongan, Memangnya Ipar Boleh Berdekatan?
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
Terkini
-
Raih Best API Initiative, BRI Komitmen untuk Terus Berinovasi bagi Layanan Nasabah
-
Cerita Pilu Novi Tolak Bayar Uang Damai Rp60 Juta, Padahal Dilecehkan Tetangga
-
Robby Minta Prabowo Turun Tangan: Kisah Video Viral Dugaan Pesta Sabu Lapas
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?