SuaraSumsel.id - Sepekan menjelang lebaran, sejumlah harga sembako di Sumatera Selatan (Sumsel) mengalami peningkatan. Salah satunya harga komoditas daging sapi yang makin merangkak naik. di OKU Timur, harga daging sapi sudah menyentuh Rp150 ribu per kilogram.
“Harga daging sapi naik Rp 140 ribu per kilo ada yang Rp150 ribu jika siang hari. Tiga hari kemarin saya beli Rp 120 ribu sekilonya,” kata Yeni (31) ibu rumah tangga yang berbelanja di pasar tradisional Martapura melansir sumselpedia.com-jaringan Suara.com, Senin, (17/4/2023).
Biasanya, ia membeli daging sapi dengan harga normal Rp 110 ribu sampai Rp 120 ribu per kilogram. “Kalau daging bisa kita simpan, jadi bisa dibeli dari sekarang,”ujar ibu dua anak tersebut.
Diakuinya menjelang lebaran, banyak ibu rumah tangga yang sudah menyetok pasokan sembako dan bahan masakan lainnya di rumah.
Baca Juga: Kapolda Ingatkan Pemudik Melintasi Sumsel Bakal Rawan Macet Dan Lakalantas: Lebih Waspada!
"Malas jika mendekati nanti pasar akan lebih padat dan sudah tidak fokus masak lagi," sambung ia.
Menurut Agus penjual daging di pasar tradisional Martapura, jumlah permintaan daging sapi sudah meningkat sepekan menjelang lebaran.
“Biasa kalau sudah dekat-dekat lebaran, pembeli daging sapi meningkat untuk menyetok. Jadi, harga ikut naik sesuai hukum pasar,” bebernya.
Harga Rp150 ribu tersebut diperkirakan akan mengalami peningkatan pada H-3 hingga H-2 menjelang lebaran dengan kisaran harga Rp160 ribu per kilogram.
Baca Juga: Diperiksa Kejati Sumsel, Emiten Semen Baturaja Angkat Suara
Berita Terkait
-
Fakta Polisi Aniaya Mantan dan Todongkan Pistol Ternyata Positif Narkoba
-
Demi Konten Ekstrem, 5 Fakta Aksi Berbahaya Bule Rusia Naiki KA Batu Bara
-
Drama di Hari Bahagia: Bus Pengantin Terperosok, Mempelai Wanita Histeris di Jalan
-
Turis Rusia Nekat! Aksi Gila Naik Kereta Batu Bara Babaranjang Viral!
-
Kasus Bikin Konten Rendang Hilang, Polisi Periksa Pelapor Willie Salim
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan