SuaraSumsel.id - Imsak ialah penanda waktu dimulainya ibadah puasa di bulan Ramadhan. Ibadah puasa ialah ibadah dengan menahan agar tidak makan, minum dan melaksanakan hal yang dilarang oleh agama islam yang dimulai dari waktu imsak sampai terbenam atau waktu magrib
Berikut waktu imsak atau imsakiyah hari ini, pada 29 Maret 2023 yang berlaku di kota Palembang, Lubuklinggau, Prabumulih dan Pagaralam.
Bulan Ramadhan ialah waktu yang mengharuskan umat muslim melaksanakan puasa bagi yang memenuhi syarat berdasarkan syariat islam.
Sebelum melaksanakan ibadah puasa disaratkan membaca niat ibadah puasa bulan Ramadhan. Berikut niat ibadah puasa Ramadhan:
Nawaitu shauma ghodin 'an adaa'i fardhi syahri romadhoona hadihis-sanati lillahi ta'aalaa.
Artinya:
"Saya niat berpuasa esok hari untuk menunaikan kewajiban di bulan Ramadhan tahun ini, karena Allah Ta'ala."
Berikut ini jadwal imsakiyah bagi kota Palembang, Lubuklinggau, Prabumulih dan Pagaralam:
Kota Palembang
Baca Juga: 4 Fakta Aliran Raja Adil di Ogan Ilir Sumsel: Sosok Rosidi yang Mengaku Khalifah Akhir Zaman
Imsak: 04:40 WIB
Shubuh: 04:50 WIB
Terbit: 06:01 WIB
Dhuha: 06:28 WIB
Zuhur: 12:11 WIB
Ashar: 15:17 WIB
Magrib: 18:14 WIB
Isya: 19:22 WIB
Kota Prabumulih
Imsak: 04:52 WIB
Subuh: 06:03 WIB
Terbit: 06:30 WIB
Zuhur: 12:13 WIB
Ashar: 15:20 WIB
Magrib: 18:16 WIB
Isya: 19:24 WIB
Kota Lubuklinggau
Imsak: 04:48 WIB
Subuh: 04:58 WIB
Terbit: 06:09 WIB
Dhuha: 06:36 WIB
Zuhur: 12:18 WIB
Ashar: 15:25 WIB
Magrib: 18:21 WIB
Isya: 19:29 WIB
Kota Pagar Alam
Imsak: 04:46 WIB
Subuh: 04:56 WIB
Terbit: 06:03 WIB
Dhuha: 06:34 WIB
Zuhur: 12:17 WIB
Ashar: 15:25 WIB
Magrib: 18:23 WIB
Isya: 19:28 WIB
Inilah jadwal imsak pada hari ini, untuk 29 Maret 2023 yang berlaku di kota Palembang, Prabumulih, Lubuklinggau dan Pagar Alam. Selamat berpuasa Ramadhan.
Berita Terkait
-
Viral! Video Petugas Lapas Bongkar Pesta Sabu dan Minta Perlindungan Prabowo
-
Video Dugaan Pesta Sabu di Lapas Viral, Pejabat Kemenkumham Sumsel Diperiksa?
-
Bongkar Praktik Licik Lapas Tanjung Raja, Robby Minta Tolong Presiden Prabowo
-
Kisah Tragis Novi, Ibu Dua Anak Sering Diganggu Tetangga Genit Malah Dipenjara
-
Daftar Diskon BRI Palembang: Hemat Makan, Belanja, & Kecantikan!
Tag
- # imsak Palembang
- # jadwal imsak Palembang Hari ini
- # jadwal imsak palembang
- # Waktu imsak Palembang
- # Jadwal Imsak Kota Palembang
- # imsak kota Palembang
- # Palembang
- # sumsel
- # Imsak Lubuklinggau
- # Jadwal imsak Lubuklinggau
- # Waktu imsak Lubuklinggau
- # jadwal imsak lubuklinggau hari ini
- # imsak Prabumulih
- # jadwal imsak Prabumulih
- # Waktu imsak Prabumulih
- # Jadwal Imsak Prabumulih hari ini
- # Prabumulih
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Usai Cuti Kampanye, Basri Rase Gelar Rapat Perdana Bersama OPD, Bahas Apa?
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Desas-desus Shell Mau Hengkang dari RI Masih Rancu, SPBU Masih Beroperasi
Terkini
-
Semen Baturaja Raih Penghargaan SNI Award 2024: Bukti Komitmen Kualitas
-
Jalur Pendakian Gunung Dempo Ditutup Sementara, 68 Pendaki Dievakuasi
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas dan Gaya Hidup Sehat, BRI Hadir di OPPO Run 2024
-
Bank Sumsel Babel Raih Gold Rating dalam Asia Sustainability Reporting Rating 2024
-
Gunung Dempo Erupsi Lagi! Semburkan Abu Vulkanik hingga 200 Meter