SuaraSumsel.id - Kakak beradik tewas tenggelam di kolam Retensi Perumahan Puri Kajang Bayan, Jalan TPH Sofyan Kenawas, Kelurahan Gandus, Kecamatan Gandus Palembang, pada Senin (14/11/2022) pagi.
Kedua korban yakni MF (9) dan TJ (4) tenggelam di kolam saat memancing. Jana (50), seorang ibu rumah tangga (IRT), mengaku melihat kakak beradik itu sedang memancing di kolam tersebut.
Jana sempat mengingatkan keduanya untuk segera pulang ke rumah, karena masih terlalu pagi. Namun korban MF sempat berkata bahwa ia dan adiknya sedang mencari kailnya yang hilang di sekitar lokasi.
“Setelah berkata itu, saya lihat MF tenggelam. Saya pun langsung memberitahu orangtua mereka,” jelas Jana memberikan keterangan kepada polisi dikutip dari Sumselupdate.com--jaringan Suara.com.
Rudi Yanto (42) bersama dan Iin Pramana (38), mengatakan, melihat korban MF sudah tewas dalam keadaan mengapung. Sementara korban TJ juga tenggelam dan tidak terlihat lagi.
“Kami lakukan pencarian selama kurang lebih 15 menit, dan TJ ditemukan dalam keadaan meninggal dunia,” pungkasnya.
Mendapati adanya korban tenggelam, anggota Piket Reskrim dan SPKT Polrestabes Palembang mendatangi lokasi kejadian dan membawa korban ke Unit Gawat Darurat (UGD) RS Gandus Palembang.
Kapolsek Gandus Palembang AKP Wanda Dhira Bernard, membenarkan kejadian tersebut. Dia mengatakan, warga sekitar sudah sering mengingatkan kedua korban agar tidak memancing di lokasi.
Berita Terkait
-
Berenang di Pantai Selatan Sukabumi saat Cuaca Sedang Tak Baik, Empat Wisatawan Asal Bogor Terseret Ombak
-
Ombak Pantai Kebon Kalapa Sukabumi Nyaris Memakan Nyawa Turis
-
Seniman Palembang Berharap Pemkot Bangun Gedung Kesenian
-
Lihat 2 Anak Tenggelam di Embung Pemanggilan, Pemancing Ikut Tenggelam saat Melakukan Pertolongan
-
Tak Bisa Renang, Santri Asal Imogiri Tenggelam di Kali Code
Terpopuler
- Siapa Pencipta Sound Horeg? Ini Sosok Edi Sound yang Dijuluki Thomas Alva Edisound dari Jawa Timur
- Jelang Ronde Keempat, Kluivert Justru Dikabarkan Gabung Olympique Lyon
- Akal Bulus Dibongkar KPK, Ridwan Kamil Catut Nama Pegawai Demi Samarkan Kepemilikan Kendaraan
- Bupati Sleman Akui Pahit, Sakit, Malu Usai Diskominfo Digeledah Kejati DIY Terkait Korupsi Internet
- Pemain Keturunan Purwokerto Tiba di Indonesia, Diproses Naturalisasi?
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Murah Anti Air dan Debu, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Fenomena Rojali dan Rohana Justru Sinyal Positif untuk Ekonomi Indonesia
-
5 Rekomendasi HP 5G Xiaomi di Bawah Rp 4 Juta, Harga Murah Spek Melimpah
-
Kisah Unik Reinkarnasi di Novel Life and Death are Wearing Me Out
-
10 Model Gelang Emas 24 Karat yang Cocok untuk Pergelangan Tangan Gemuk
Terkini
-
7 Cara Ampuh Menghilangkan Bau dan Lembap di Kulkas Secara Alami
-
Anti Belang & Kusam! 5 Sunscreen Juara untuk Wanita Hobi Lari Agar Wajah Tetap Kinclong
-
Selamat Tinggal Samba? Ini Alasan Gen Z Beralih ke Adidas Campus 00s & Forum Low
-
Pelestari Tunggu Tubang, Penjaga Adat dan Harapan Pangan Berkelanjutan di Sumatera Selatan
-
5 Rekomendasi Sepatu HOKA Terbaik untuk Remaja Putri: Nyaman dan Gaya untuk Tiap Aktivitas